Utilization of Information Technology to Increase Interest in Reading and Literature on Students in SD Negeri Borobudur 2

Siti Hajar

Abstract

Pedidikan merupakan salah satu kebutuhan dasar sebuah bangsa apabila ingin memajukan masyarakat yang mempunyai karakter, kuat serta mampu berdikari. Dimana pendidikan sekarang ini mempunyai banyak kendala atau tantangan, salah satunya adalah rendahnya minat baca. Hal tersebut dimuat dalam sebuah media online KEMENTRIAN KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA REPUBLIK INDONESIA, media tersebut menyampaikan sebuah fakta yang cukup mencengangkan, UNESCO menyebutkan bahwa Indonesia menempati urutan nomor dua dari bawah soal literasi dunia. Hal itu berarti bahwa minat baca masyarakat Indonesia sangatlah rendah sekali. Menurut data UNESCO minat baca seluruh rakyat Indonesia bahkan tidak mencapai angka 1%, namun hanya menyentuh angka 0,001%. Artinya setiap 1000 penduduk Indonesia hanya 1 orang yang rajin membaca, tentu saja hal itu tidak bisa kita anggap sepele.

Keywords

pendidikan, minat baca, literasi

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.