Pengaruh budaya organisasi, kepemimpinan melayani terhadap kinerja dosen di Institut Agama Kristen Negeri Tarutung

Enricho Fiktorando Purba, Aman Simaremare, Zuraida Lubis

Abstract

Penelitian ini bertujuan menguji apakah budaya organisasi, kepemimpinan melayani berpengaruh signfikan terhadap kinerja dosen. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan analisis regresi berganda. Data diperoleh dengan menyebarkan angket google form online yang diisi oleh dosen secara sukarela yang terdiri beberapa strata pendidikan, masa kerja dan jabatan fungsional. Dengan jumlah sampel 32 orang yang dengan teknik stratified purposive sampling. Kemudian, data diolah secara deskriptif kuantitatif untuk melihat kecenderungan hasil setiap variabel. Selanjutnya, hasil data diolah menggunakan analisis regresi berganda dengan aplikasi SPPS 22. Hasil analisis deskriptif menunjukkan bahwa kinerja dosen di IAKN Tarutung masuk ke dalam kategori kinerja yang tinggi. Akan tetapi, hasil penelitian ini menunjukkan bahwa budaya organisasi dan kepemimpinan melayani tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap hasil kinerja dosen yang tinggi tersebut. Artinya, budaya organisasi dan kepemimpinan melayani yang ada di IAKN Tarutung tidak serta merta menunjang kinerja dosen. Oleh karena itu, perlu penelitian lebih lanjut terkait variabel lain yang lebih signifikan untuk menunjang kinerja dosen.

 

The Influence of organizational culture, servant leadership on the performance of lecturers at Tarutung State Institute of Christianity

 

This study aims to test whether organizational culture and service leadership have a significant effect on lecturer performance. This study uses a quantitative approach with multiple regression analysis. Data was obtained by distributing online Google form questionnaires filled out by voluntary lecturers consisting of several educational strata, tenure, and functional positions. With a total sample of 32 people using a stratified purposive sampling technique. Then, the data is processed descriptively quantitatively to see the tendency of the results of each variable. Furthermore, the data results were processed using multiple regression analysis with the SPPS 22 application. The results of the descriptive analysis show that the performance of lecturers at IAKN Tarutung falls into the high-performance category. However, the results of this study indicate that organizational culture and servant leadership do not have a significant influence on the results of the high performance of lecturers. This means that the organizational culture and servant leadership that exist in IAKN Tarutung do not necessarily support the performance of lecturers. Therefore, further research is needed related to other variables that are more significant to support lecturer performance.

Keywords

Organizational Culture; Servant Leadership; Lecturer Performance; Budaya Organisasi; Kepemimpinan Melayani; Kinerja Dosen

Full Text:

Fulltext PDF

References

Affandi, N., Hidayat, S., Eryanto, H., & Hidayat, D. R. (2023). Higher Education Governance and Lecturer Performance: The Role of Leadership, Commitment, and Culture. Journal of Higher Education Theory and Practice, 23(6), 185–195. https://doi.org/10.33423/jhetp.v23i6.5966

Aisyah, N. (2019). Kinerja dosen: Ditinjau dari aspek kemampuan kognitif, budaya organisasi, karakteristik individu, dan etika kerja. CV.AA.RIZKY.

Al-Asadi, R., Muhammed, S., Abidi, O., & Dzenopoljac, V. (2019). Impact of servant leadership on intrinsic and extrinsic job satisfaction. Leadership and Organization Development Journal, 40(4), 472–484. https://doi.org/10.1108/LODJ-09-2018-0337

Amrullah, D. A. G., Iman, H. S. P., Setiawan, H., & Abu Bakar, Z. (2022). Evaluating lecturer’s organizational commitment and organization citizenship behavior and performance through servant leadership model. Studies of Applied Economics, 40(2). https://doi.org/10.25115/eea.v40i2.6378

Ardiansyah, T., & Teruna, D. A. (2021). Model kepemimpinan tepat dalam mempengaruhi kinerja dosen perguruan tinggi Indonesia. Jurnal Sosial Dan Humaniora, 6(1), 35–45.

Asi, L. L., Gani, A., & Sukmawati, S. (2021). Pengaruh budaya organisasi, motivasi kerja, lingkungan kerja terhadap komitmen organisasional dan kinerja dosen Universitas Negeri Gorontalo. Journal of Management Science (JMS), 2(1), 01–24. https://doi.org/10.52103/jms.v2i1.295

Colquitt, J. A., Lepine, J. A., & Wesson, M. J. (2015). Organizational Behavior: Improving performance and commitment. In Organizational Behaviour. McGraw-Hill Education. www.mhhe.con

Ferdinal, A. (2022). Budaya organisasi dan disiplin kerja terhadap kinerja dosen melalui motivasi kerja sebagai variabel intervening. Journal of Business and Economics (JBE) UPI YPTK, 7(1), 85–90. https://doi.org/10.35134/jbeupiyptk.v7i1.154

Firmansyah, A., & Hersona, S. (2021). Servant leadership, manajemen mutu pendidikan dan budaya organisasi terhadap kinerja dosen. Education. https://doi.org/10.30596/JIMB.V22I2.6813

Gunawan, A., Masydzulhak Djamil, M. Z., Elmi, F., & Riyanto, S. (2023). The role of lecturer commitment in determining organisational behaviour. Asian Journal of Business and Accounting, 16(1), 219–254. https://doi.org/10.22452/ajba.vol16no1.8

Haider, A., Anees Khan, M., & Taj, T. (2020). Impact of servant leadership on teaching effectiveness: a study of public sector Universities, KP, Pakistan. Global Regional Review, V(I), 509–518. https://doi.org/10.31703/grr.2020(v-i).54

Jalaluddin, J., Mifayetti, S., & Zainuddin, Z. (2021). Pengaruh kepemimpinan, budaya organisasi dan kepuasan kerja terhadap kinerja dosen Universitas Serambi Mekkah. Jupiis: Jurnal Pendidikan Ilmu-Ilmu Sosial, 13(1), 175. https://doi.org/10.24114/jupiis.v13i1.23458

Kementerian Riset Teknologi Dan Pendidikan Tinggi. (2019). Pedoman operasional penilaian angka kredit kenaikan jabatan akademik/pangkat dosen.

Keradjaan, H., Sondakh, J. J., Tawaas, H. N., & Sumarauw, J. S. (2020). The effect of servant leadership on lecturer performance through trust in leader as a mediation variable. International Journal of Social Science and Business, 4(3), 344–351. https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/IJSSB/index

Keradjaan, H., Tewal, B., Nelwan, O., & Lengkong, V. (2023). The impact of servant leadership and technology acceptance model on lecturer performance through proactive behavior. Journal of Hunan University Natural Sciences, 50(3). https://doi.org/10.55463/issn.1674-2974.50.3.16

Liana, L., & Hidayat, D. (2021). The effecs of servant leadership, organizational climate, and work motivation on teacher’s performance in a level education centre. Kelola Jurnal Manajemen Pendidikan, 8(2), 134–146. https://ejournal.uksw.edu/kelola/article/view/5117/1953

Luthans, F. (2011). Organizational behavior: an evidence-based approach (twelfth). McGraw-Hill Irwin. https://doi.org/10.5005/jp/books/10358_23

Mojosari, J., & Malang, K. (2018). Pengaruh gaya kepemimpinan dan motivasi kerja terhadap kinerja dosen Walda Isna Nisa Fakultas Psikologi dan Ilmu Pendidikan (FPIP) Unira Malang. Jurnal Idaarah, II(2), 155–167.

Mujiyanto, Sugiharto, D. Y. P., Pramono, S. E., & Sudana, I. M. (2020). Influence of reward, leadership, and organizational culture to lecturer performance of Indonesia Buddhis Religious College. Journal of Critical Reviews. https://doi.org/10.31838/jcr.07.07.78

Murwaningsih, T. (2022). pengaruh kepuasan kerja terhadap kinerja guru Sekolah Menengah Kejuruan. DWIJA CENDEKIA: Jurnal Riset Pedagogik, 6(3), 703. https://doi.org/10.20961/jdc.v6i3.66489

Prakoso, L. A., & Yulihasri, Y. (2022). Pengaruh lingkungan kerja, budaya organisasi, kepemimpinan terhadap kinerja dosen Politeknik Pelayaran Sumatera Barat dengan iklim organisasi sebagai variabel intervening. Media Manajemen Jasa, 10(2), 50–65. https://doi.org/10.52447/mmj.v10i2.6621

Purba, E. F., Sidauruk, D. M., Berasa, R. H., Tobing, H. S. L., Lumbantoruan, R., & Mendrofa, Y. S. (2023). Analisis data eksploratif gaya kepemimpinan pemimpin Perguruan Tinggi Kristen di era digital. DIKAIOS: Jurnal Manajemen Pendidikan Kristen, 3(2), 9–17. http://dikaios.iakntarutung.ac.id/index.php/dikaios/article/view/27/18

Purwanto, S. . (2017). Pengaruh kepemimpinan terhadap kinerja dosen di Perguruan Tinggi. Jurnal Manajemen, 19(1), 47. https://doi.org/10.24912/jm.v19i1.104

Rahayuningsih, T., Setyaningsih, S., & Sunardi, O. (2023). Pengaruh supervisi pengawas dan kepuasan kerja terhadap peningkatan kinerja Kepala Sekolah. DWIJA CENDEKIA: Jurnal Riset Pedagogik, 7(2). https://doi.org/10.20961/jdc.v7i2.75723

Riduwan. (2005). Skala pengukuran variable penelitian. Alfabeta.

Robbins, S. P., & Judge, T. A. (2023). Organizational Behavior (19th Globa). Pearson.

Sendjaya, S. (2015). Personal and organizational excellence through servant leadership: learning to serve, serving to lead, leading to transform. Springer International Publishing AG Switzerland.

Siagian, R. N. (2022). Pengaruh gaya kepemimpinan, kompetensi, dan motivasi kerja dosen terhadap kinerja dosen FKIP di Universitas Simalungun Pematangsiantar. MUKADIMAH: Jurnal Pendidikan, Sejarah, Dan Ilmu-Ilmu Sosial, 6(1), 8–15. https://doi.org/10.30743/mkd.v6i1.4976

Sitorus, G. (2018). Pengaruh budaya organisasi, lingkungan kerja, terhadap kinerja dosen dan kepuasan kerja sebagai variabel intervening pada Universitas Satya Negara Indonesia (Usni). Jurnal Manajemen, 3(1), 1–8. https://doi.org/10.54964/manajemen.v3i1.113

Sundari. (2016). Pengaruh kepemimpinan dan budaya organisasi terhadap kinerja dosen dengan motivasi sebagai variabel intervening (studi kasus : STIE ”Adi Unggul Bhirawa” Surakarta). ProBank, Jurnal Ekonomi Dan Perbankan, 2(2), 44–50.

Suryaman, & Hamdan. (2016). Pengukuran kinerja dosen UNSERA dengan pendekatan balanced scorecard. CENDEKIA, 10(2), 179–196. web: cendekia.pusatbahasa.or.id

Susilawati, S., & Setiawan, E. N. (2021). Pengaruh Budaya organisasi, motivasi kerja, dan kepuasan kerja terhadap kinerja dosen akuntansi (Studi Empiris pada Perguruan Tinggi Se-Karasidenan Bojonegoro). Jurnal Manajemen Dan Akuntansi Medan, 3(2), 63–79. https://doi.org/10.47709/jumansi.v3i2.2234

Wheeler, D. W. (2011). Servant leadership for higher education. Jossey-Bass A Wiley Imprint.

Refbacks

  • There are currently no refbacks.