Pterydophyta Epifit Kawasan Wisata Air Terjun Jumog Ngargoyoso Karanganyar Jawa Tengah

EFRI ROZIATY, PUTRI AGUSTINA, RIZKA NURFITRIANTI

Abstract


Pterydophyta epifit merupakan jenis tumbuhan paku- pakuan yang hidup menempel ada tumbuhan lain. Metode survei diaplikasikan pada penelitian ini untuk pemilihan/penentuan lokasi pengambilan sampel. Penelitian ini bertujuan untukmenganalisis jenis – jenis Pterydophyta epifit yang berlokasi di sekitar kawasan wisata Air Terjun Jumog Karanganyar. Metode yang diaplikasikan pada penelitian ini adalah purpossive sampling melalui penjelajahan lokasi. Penjelajahan dilakukan pada kawasan yang terwakili seluas sekita 0.1 ha. Pada titik tertentu dibuat plot yang berukuran 2 m x 2 m. Jenis tumbuhan paku epifit yang ditemukan di kawasan ini terdiri dari 7 famili dan 11 spesies. Famili Pteridaceae terdiri dari 2 spesies yaitu Pteris multifida dan P. tripartita, Famili Adiantaceae terdiri dari 1 spesies yaitu Adiantum sp., Famili Aspleniaceae terdiri dari 2 spesies yaitu Asplenium nidus dan A. tripartita, Famili Davaliaceae terdiri dari Davalia denticulata, Nephrolepis acutifolia dan N. auriculata..


Keywords


Keywords: epifit, pterydophyta, air terjun Jumog

Full Text:

PDF
rticle

References


Min, B. C., Chew, S. Y., & (John), J. W. (2014). Plants in

Tropical Cities. Singapore : Uvaria Tide.

Nawawi, G. R., Indriyanto, & Duryat. (2014). Identifikasi Jenis

Epifit dan Tumbuhan yang Menjadi Penopangnya di Blok

Perlindungan dalam Kawasan Taman Hutan Raya Wan

Abdul Rachman. Jurnal Sylva Lestari, 39-48.

Setyawan, A. D. (2000). Tumbuhan Epifit pada Tegakan Pohon

Schima wallichii (D.C) Korth di Gunung Lawu.

Biodiversitas, 14-20.

Steenis, C. v. (2010). Flora Pegunungan Jawa. Bogor,

Indonesia: LIPI.

Sulistyowati, D. A., Perwati, L. K., & Wiryani, E. (2014).

Keanekaragaman Marchantiophyta Epifit Zona Montana di

Kawasan Gunung Ungaran, Jawa Tengah. Bioma, 26-32.

Supu, H., & Munir, A. (2009). Jenis - jenis Tumbuhan Epifit di

Hutan Kawasan Sekitar Danau Lawulamoni Kecamatan

Kabawo Kabupaten Muna. Warta Wiptek, 101 -106.

Suwila, M. T. (2015). Identifikasi Tumbuhan Epifit Berdasarkan

Ciri Morfologi dan Anatomi Batang di Hutan Perhutani

Sub BKPH Kedunggalar Sonde dan Natah. Jurnal Florea,

-50.

Tjitrosoepomo, G. (1992). Taksonomi Tumbuhan Schizophyta,

Bryophyta, Thallophyta dan Pterydophyta. Jogjakarta:

UGM Press.




DOI: https://doi.org/10.20961/bioedukasi-uns.v9i2.8586

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Bioedukasi: Jurnal Pendidikan Biologi


BIOEDUKASI: Jurnal Pendidikan Biologi

Print p-ISSN: 1693-265X
Online ISSN: 2549-0605
Website: https://jurnal.uns.ac.id/bioedukasi
Email: bioedukasi@fkip.uns.ac.id
Published by: Department of Biology Education,Faculty of Teacher Training and Education, Universitas Sebelas Maret, Surakarta

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.