Improving Understanding of The Concepts Building Cubes and Blocks using The Project Based Learning Model

Bakhtiar Wijianto, Idam Ragil Widianto Atmojo, Mellissa Damayant, Silva Mufti Adlia, Aris Paryanto

Abstract

Penelitian tindakan kelas ini dilakukan di SD Ta’mirul Islam Surakarta antara bulan Maret dan Mei 2024. penelitian ini memiliki tujuan untuk meningkatkan pemahaman dan hasil akademik peserta didik melalui model pembelajaran berbasis proyek dalam mata pelajaran matematika di kelas V. Tes tertulis, wawancara, dan observasi adalah metode pengumpulan data yang ditempuh. Penelitian yang sudah dilakukan menunjukkan peningkatan persentase untuk kegiatan pra siklus sebesar 36%, kegiatan siklus I sebesar 56%, kemudian naik menjadi 92% pada siklus II.Hasil ini membuktikan bahwa penerapan model pembelajaran berbasis proyek (PjBL) efektif dalam meningkatkan pemahaman dan hasil belajar peserta didik dalam pembelajaran matematika materi konsep bangun ruang kubus dan balok di kelas V.

Keywords

Project-based learning, pemahaman, hasil belajar, Matematika

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.