Penggunaan Media Gambar untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPA Siswa Kelas IV Sekolah Dasar

Suheryana Suheryana

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada pokok bahasan organ pencernaan makhluk hidup, nilai yang diperoleh siswa masih di bawah kriteria ketuntasan minimal (KKM) yaitu 70. Untuk mencapai nilai yang ditentukan maka penulis menggunakan metode media gambar. Metode ini banyak melibatkan aktivitas siswa.Teknik mengumpulkan data dengan menggunakan observasi yang berisi tentang prosedur pembelajaran guru terdiri dari perencanaan perbaikan pembelajaran, data observasi guru dan siswa serta hasil tes awal dan akhir. Analisis data menggunakana data kualitatif. Penelitian ini dilakukan dalam dua siklus. Setiap siklus ada perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi serta evaluasi. Untuk melihat hasil belajar siswa prasiklus tes awal (prasiklus).Untuk rentang nilai 80 - 89 dan kriteria penilaian tinggi. Kesimpulannya penggunaan metode media gambar   dapat meningkatkan hasil dan motivasi belajar siswa kelas V Sekolah Dasar Negeri 1 pemali.

Keywords

Metode media gambar, IPA dan hasil belajar

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.