The Influence of Diversity Product, Tagline, and Store Atmosphere on Impulsive Buying Through Positive Emotion as A Mediation Variable (Study on Gen Z and Millennial Customers of Mr. DIY Products in Malang)

Ziadatun Ni'mah, Irmayanti Hasan

Abstract

Pada Era Society 5.0 dengan berbagai macam jenis usaha maupun produk yang dihasilkan, menyebabkan timbulnya sikap konsumtif dalam diri manusia. Jenis penelitian ini yaitu kuantitatif dengan menggunakan teori model Hawkins Stern atau yang lebih dikenal sebagai impulsive buying theory. Adapun sampel dalam penelitian ini yaitu berjumlah 210 responden sesuai dengan perhitungan rumus hair et al. Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan metode Non-Probability Sampling melalui Purposive Sampling. Data penelitian ini diolah dengan menggunakan analisis data statistik deskriptif dan metode Structural Equation Model (SEM) melalui program software PLS 3.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) Diversity product tidak berpengaruh signifikan terhadap impulsive buying. 2) Tagline berpengaruh signifikan terhadap impulsive buying. 3) Store atmosphere tidak berpengaruh signifikan terhadap impulsive buying. 4) Positive emotion berpengaruh signifikan terhadap impulsive buying. 5) Positive emotion mampu memediasi diversity product terhadap impulsive buying. 6) Positive emotion mampu memediasi tagline terhadap impulsive buying. 7) Positive emotion mampu memediasi store atmosphere terhadap impulsive buying.

Keywords

Diversity Product, Tagline, Store Atmosphere, Impulsive Buying, Positive Emotion

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.