Peningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis Siswa Melalui Model Pembelajaran Inkuiri Terbimbing pada Materi Perubahan Sifat Benda Kelas V SD Negeri Babakan 02 Karangpucung

Rohmatul Khoeriyah, Shoimatun Febriyani, M. Ilham Rahman Riyadi

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan penerapan model inkuiri terbmbing yang dapat meningkatkan keterampilan berpikir kritis siswa kelas V pada mata pelajaran IPA materi perubahan sifat benda di SD Negeri Babakan 02 Karangpucung Tahun Pelajaran 2019/2020. Pendekatan yang dilakukan adalah Penelitian Tindakan Kelas (Classroom Action Reaserch) kolaborasi. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas V SD Negeri Babakan 02 tahun pelajaran 2019/2020. Desain penelitian yang digunakan adalah model John Elliot yang berisi tahap perencanaan, pelaksanaan tindakan dan pengamatan, dan refleksi. Instrumen pengumpulan data yang digunakan adalah soal tes untuk mengukur keterampilan berpikir kritis dan panduan observasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis data kualitatif dan kuantitatif. Hasil penelitian menunjukan bahwa penerapan model inkuiri terbimbing dapat meningkatkan keterampilan berpikir kritis siswa. Hal tersebut dibuktikan dengan meningkatnya rata-rata skor keterampilan berpikir kritis siswa yang pada kondisi awal 57,86. Setelah dilakukan perbaikan oleh peneliti pada  tahap  menguji hipotesis dan merumuskan kesimpulan yang berkaitan dengan materi dengan cara meningkatkan keterampilan bertanya dan membina suasan responsif dalam apersepsi, kemudian pada tahap menguji hipotesis perbaikan yang dilakukan berupa perhatian penelitia terhadap siswa, jumlah anggota kelompok yang disesuaikan, memberikan tugas tambahan pada anak yang hiperaktif dan memberikan bimbingan dengan membacakan satu persatu langkah percobaan. Pada tahap merumuskan kesimpulan, perbaikan yang dilakukan peneliti berupa melatih kembali keterampilan peneliti dalam meluruskan jawaban siswa dan setelah dilaksanakan pembelajaran dengan menggunakan model inkuiri terbimbing pada siklus I rata-rata skor keterampilan berpikir kritis siswa meningkat mencapai angka 79,09 yang artinya terjadi peningkatan sebesar 21,23 perse masuk dalam kategori baik.

Keywords

Keterampilan Berpikir Kritis, Inkuiri Terbimbing

Full Text:

PDF

References

Arikunto, Suharsimi. (2006). Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Bumi Aksara.

Ariyanti, E. (2010). ‘Pembelajaran Praktikum Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa’. Jurnal Matematika dan IPA.Vol.1 No.2.Hlm.1.

Agustin Y, dkk (2016). ‘Peningkatan Keterampilan Berpikir Kritis Siswa Pada Materi Laju Reaksi Melalui Pendekatan Saintifik’. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Kimia Vol. 5, No.3 Edisi Desember 2016, 98- 112 Amijaya, Lalu

Sunarya. (2018). ‘Pengaruh Model Pembelajaran Inkuiri Terbimbing Terhadap Hasil Belajar Dan Kemampuan Berpikir Kritis Peserta Didik’. Jurnal. NTB: FKIP Universitas Mataram.

Azmiyawati C, dkk. (2008). IPA 5 Salingtemas. Jakarta: Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional.

Bahrudin, A. (2013). ‘Penerapan Metode Inkuiri Untuk Meningkatakan Kualitas Pembelajaran IPA Pada Siswa Kelas V SDN 5 Mayonglor Kabupaten Jepara’. Skripsi. Semarang: UNNES.

Budihartono, T. (2008). Pendidikan Keterampilan. Surakarta: UNS Press.

Chairinda, Cut Ika, dkk. (2017). ‘Penerapan Model Pembelajaran Inkuiri Terbimbing Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas XI Mia 1 Pada Materi Getaran Harmonis Di SMAN 12 Banda Aceh’. Jurnal Ilmiah Mahasiswa (JIM) Pendidikan Fisika. FKIP Unsyiah.

Ertikanto, C. (2016). Teori Belajar dan Pembelajaran. Yogyakarta: Media Akademi

Fadlillah, M. (2014). Implementasi Kurikulum 2012 Dalam Pembelajaran SD/MI, SMP/MTs, & SMA/MA. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.

Johnson, E. B. (2009). Contextual Teaching And Learning. (Edisi Terjemahan Ibnu Setiawan). Bandung: MLC.

Kusumawati, dkk (2016). ‘Upaya Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis Siswa Melalui Model Pembelajaran Inkuiri Terbimbing (Guided Inquiry) Pada Materi Kalor Kelas X SMA Negeri 4 Sidoarjo’. Jurnal Inovasi Pendidikan Fisika (JIPF). Pendidikan Fisika, FMIPA, Universitas Negeri Surabaya.

Nugraha, W. S. (2018). ‘Peningkatan Kemampuan Berpikir Kritis Dan Penguasaan Konsep Ipa Siswa SD’. Jurnal Pendidikan Dasar | p-ISSN 2085-1243 | e-ISSN 2579-5457 Vol. 10 No.2 Juli 2018 | Hal 115-127

Nurdyansyah, Eni F. F. (2016). Inovasi Model Pembelajaran. Sidoarjo: Nijamia Learning Center.

Nursalim. (2018). Ilmu Pendidikan Suatu Pendekatan Teoretis dan Praktis. Depok: PT Rajagrafindo Persada.

Rahmatsyah dan Simamora, H. (2011). ‘Pengaruh Keterampilan Proses Sains Melalui Model Pembelajaran Inkuiri Terbimbing Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Materi Pokok Gerak di Kelas VII SMP’. Jurnal Penelitian Inovasi Pendidikan Fisika. Volume 3 (2).Hlm 15.

Sagala, S. (2014). Konsep dan Makna Pembelajaran. Bandung: Alfabeta. Saputri,

N. I. (2014). ‘Upaya Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Kelas V melalui Inkuiri Terbimbing pada Mata Pelajaran IPA di SDN Punukan, Wates, Kulon Progo Tahun Ajaran 2013/2014.Skripsi. Semarang: UNNES.

Sitiatava, R. P. (2013). Desain Belajar Mengajar Kreatif Berbasis Sains. Jogjakarta: Diva Press

Soemardjan. (2002). Pendidikan Keterampilan.Malang: Universitas Negeri Malang Press.

Sriyanti. (2015). ‘Peningkatan Aktivitas Dan Hasil Belajar Ipa Melalui Metode Inkuiri Terbimbing Di Kelas V SD Negeri Terbahsari’. Skripsi. Yogyakarta: Fakultas Ilmu Pendidikan UNY.

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: ALFABETA.

Stobaugh, R. (2013). Assesing Critical Thinking in Middle and High Schools: Meeting the Common Core. New York: Routledge.

Suharsimi, A. (2006). Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Sujana, A. (2014). Pendidikan IPA. Bandung: Rizqi Press

Sya’afi,N. (2014). ‘Peningkatan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Melalui Model Pembelajaran Discovery Learning (PTK Pembelajaran Matematika di KelasX

Refbacks

  • There are currently no refbacks.