Efforts to Improve Student Learning Outcomes by Using The Card Sort Method in Students Class V Elementary School
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hasil belajar siswa dengan menerapkan metode pembelajaran Card Sort dengan Tema Lingkungan Sahabat Kita di kelas V SD Negeri 040501 Bintang Meriah Tahun Pembelajaran 2021/2022. Teknik yang digunakan oleh peneliti dalam mengumpulkan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi dan tes. Metode pembelajaran yang dugunakan dalam penelitian ini adalah metode Card Sort. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan hasil belajar siswa dengan Tema Lingkungan Sahabat Kita di kelas V SD Negeri 040501 Bintang Meriah. Hal ini terbukti dari hasil penelitiannya yang dilakukan pada saat pretest (tes awal) yang mendapat nilai tuntas 10 siswa tuntas (40%) sedangkan 15 siswa (60%) yang mendapat nilai tidak tuntas, dengan rata-rata hasil belajar siswa . Dengan demikian, diperoleh kesimpulan bahwa dengan menggunakan metode pemebelajaran Card Sort terjadi peningkatan terhadap hasil belajar siswa pada tema Lingkungan Sahabat Kita di Kelas V SD Negeri 040501 Bintang Meriah Tahun Pembelajaran 2021/2022.
Keywords
Hasil Belajar, Lingkungan Sahabat Kita, Metode Pembelajaran Card Sort
Full Text:
PDFRefbacks
- There are currently no refbacks.