Efforts to Increase Student Learning Outcomes Through Application of The Problem Solving Learning Model on Theme 5 Weather For Class III Elementary School
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan hasil belajar siswa dan untuk mengetahui proses pelaksanaan model Problem Solving. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas. Subjek penelitian ini adalah siswa-siswa kelas III SD Negeri 106232 Penggalangan Kec.Tebing Syahbandar Tahun Pembelajaran 2021/2022 dengan jumlah siswa 30 orang. Teknik pengumpulan data dalam Penelitian ini ada dua teknik yaitu teknik observasi dan teknik tes. Berdasarkan hasil penelitian bahwa penggunaan Model Problem Solving dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik sehingga mencapai target ketuntasan secara klasikal. Pada siklus I meningkat dengan nilai rata-rata 63 dengan ketuntasan klasikal 40%, selanjutnya pada siklus II rata-rata hasil belajar siswa tersebut yaitu 79 dengan klasikal 87%.. Hal ini menunjukkan terjadi peningkatan dari siklus I ke siklus II dengan jumlah yang tuntas sebanyak 26 orang, dan siswa yang belum tuntas sebanyak 4 orang. Hasil observasi aktivitas guru pada siklus I sebesar 66% dengan kriteria baik dan pada siklus II meningkat menjadi 90% dengan kriteria sangat baik. Berdasarkan peningkatan kedua siklus ini dapat dilihat bahwa dari siklus I ke siklus II terdapat peningkatan sebesar 24%. Hasil observasi aktivitas siswa pada siklus I dan siklus II mengalami peningkatan sebesar 24.
Keywords
Full Text:
PDFRefbacks
- There are currently no refbacks.