Problem Based Learning in Civic Learning in First Grade Elementary

Partini Partini

Abstract

Problem Based Learning merupakan salah satu model pembelajaran inovatif yang perannya dapat memberikan dampak lingkungan belajar yang aktif pada siswa. Pembelajaran yang dirancang secara aktif akan memberikan pengalaman belajar yang nyata bagi peserta didik tentunya konteks pembelajaran ini masih berkaitan langsung dengan permasalahan yang muncul di lingkungan sekitarnya. Pada dasarnya PKn merupakan pelajaran yang dalam penerapannya menekankan pada pengembangan nilai-nilai luhur dan moral yang mengacu pada nilai-nilai budaya bangsa. Kewarganegaraan juga berusaha untuk menyatukan individu individu ke dalam bingkai yang utuh. Implementasi Problem Based Learning pada pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) diharapkan kedepannya siswa mampu mengedepankan nilai-nilai yang telah dipelajari selama duduk di bangku sekolah.

Keywords

Problem Based Learning ,Pembelajaran, PKn

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.