Application of Problem Based Learning (PBL) Model assisted by Division Board Media to increase students' interest in learning in the Division material

Tri Mardiastuti

Abstract

Penelitian tindakan kelas ini di latar belakangi oleh rendahnya minat belajar peserta didik pada pelajaran Matematika.Hal ini dibuktikan dengan rendahnya nilai matematika. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan minat belajar peserta didik kelas IV SD Negeri Bangunreja 04 melalui model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) berbantuan papan pembagian pada mata pelajaran Matematika materi Pembagian.Pada pra siklus yang tuntas 8 siswa dengan persentase ketuntasan 38% tidak tuntas 13 peserta didik dengan persentase ketuntasan 62%, pada siklus I yang tuntas 12 peserta didik dengan persentase ketuntasan 57% tidak tuntas 9 peserta didik dengan persentase ketuntasan 43% dan pada siklus 2 yang tuntas 18 peserta didik dengan persentase ketuntasan 86% tidak tuntas 3 peserta didik dengan persentase ketuntasan 14%.Hasil ini menunjukkan bahwa model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) berbantuan media papan pembagian dapat meningkatkan minat belajar peserta didik pada materi pembagian.

Keywords

Model Problem Based Learning,Media Papan Pembagian, Minat Belajar

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.