Application Of Picture and Picture Model Based On The Scientific Approach to Improve IPS Knowledge Outcomes
Abstract
Penelitianini bertujuan untuk meningkatkan penguasaan kompetensi pengetahuan IPS melalui penerapan model Picture and pictureberbasis pendekatan saintifik.Jenis penelitian ini adalah PenelitianTiindakan Kelas (PTK). Data dikumpulkan denganmetode tes , kemudian data dianalisis dengan teknik analisi statistic deskriptif dan analisi kuantitatif. Hasil penelitian menunujukkan ketuntasan klasikal pada siklus I sebesar 71,9% , selanjutnya mengalami peningkatan pada siklus II menjadi .Peningkatan yang terjadi dari siklus I ke siklus II sebesar 84,38% . Sehinggadapat disimpulkan bahwa penerapan model PictureAnd Pictureberbasis PendekatanSaintific dapat meningkatkan penguasaan kompetensi pengetahuan IPS siswa kelas II SD N Mintaragen 1 Tegal
Keywords
Full Text:
PDFRefbacks
- There are currently no refbacks.