The Effect of Arm Muscle Strength and Waist Flexibility on Forehand Smash in Badminton
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kekuatan otot lengan dan kelenturan pinggang terhadap keterampilan smash forehand di SD Negeri Jamus 1. Pengumpulan data menggunakan instrumen tes. Teknik analisis data menggunakan uji F. Hasil pengujian hipotesis menggunakan uji F pengaruh kekuatan otot lengan terhadap keterampilan smash forehand dengan uji F antara F hitung 5,165 > F tabel 4,35 berpengaruh 21,4%, pengaruh fleksi pinggang terhadap keterampilan smash forehand dengan uji F antara F hitung 9,314 > F tabel 4,35 berpengaruh sebesar 32,9%, dan pengaruh kekuatan otot lengan dan fleksi pinggang terhadap keterampilan smash forehand dengan uji F antara F hitung 5,464 > F tabel 3,53 berpengaruh sebesar 37,8%. Sehingga dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh kekuatan otot lengan dan fleksi pinggang terhadap keterampilan smash forehand di SDN 1 Jamus.
Keywords
Full Text:
PDFRefbacks
- There are currently no refbacks.