Problem Based Learning to Develop Critical Thinking Patterns and Improve Contextual Problem-Solving Skills

Rizqi Ekaningsih

Abstract

Pembelajaran berbasis masalah (Problem-Based-Learning) adalah suatu pendekatan Pembelajaran yang menggunakan masalah dunia nyata sebagai suatu konteks bagi siswa untuk belajar tentang cara berfikir kritis dan keterampilan pemecahan masalah, serta untuk 4 memperoleh pengetahuan dan konsep yang esensial dari materi pelajaran. Pembelajaran berbasis masalah digunakan untuk merangsang berpikir tingkat tinggi dalam situasi berorientasi masalah, termasuk di dalamnya belajar bagaimana belajar.Sintak model Problem-based Learning adalah sebagai berikut: orientasi peserta didik pada masalah; mengorganisasikan peserta didik untuk belajar; membimbing penyelidikan individu maupun kelompok; mengembangkan dan menyajikan hasil karya; dan menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah.

Keywords

Pembelajaran berbasis masalah, sintaks, keterampilan berfikir

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.