Literature Review : Improving Science Learning Outcomes through the Number Head Together (NHT) Type Cooperative Learning Model in Elementary School

Siti Humairoh

Abstract

Model pembelajaran kooperatif tipe number head together (NHT) dapat menjadikan pembelajaran yang interaktif untuk meningkatkan hasil belajar siswa. Penelitian ini bertujuan untuk melakukan kajian literatur tentang penerapan model pembelajaran kooperatif tipe number head together (NHT) untuk meningkatkan hasil belajar IPA siswa sekolah dasar. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode systematic literature review (SLR). Pengumpulan data dilakukan dengan mendokumentasikan artikel yang memiliki penelitian sama. Artikel yang digunakan sebanyak 25 jurnal nasional terindeks google scholar. Teknik penyajian data dengan menggunakan tabel daftar artikel publikasi ilmiah yang akan dianalisis menjadi hasil penelitian. Berdasarkan penelitian ini didapat bahwa model pembelajaran kooperatif tipe number head together (NHT) dapat meningatkan hasil belajar IPA siswa sekolah dasar.

Keywords

model NHT, hasil belajar IPA, SLR

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.