The Role of Teachers in Providing Religious Moderation

Ahmad Arifin Zain

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peran guru agama dalam menanamkan moderasi beragama. Penelitian menggunakan metode library research dengan pendekatan analisis deskriptif. Hasilnya peran guru tidak hanya di sekolah namun juga pada Lembaga Pendidikan, keluarga, Masyarakat dan sekolah. Peran guru di sekolah diantaranya : menjadi figur ideal, dapat memotivasi murid untuk istiqomah dalam belajar, dan menyampaikan ilmu secara intgratif. Peran guru di Masyarakat yaitu menjadi tokoh panutan Masyarakat. Peran guru di keluarga yaitu : 1). Guru hadir sebagai orang tua yang sholih/sholihah, 2). Membangun tradisi yang baik, 3) dapat menjalin komunikasi yang efektif dengan anggota keluarga, 4). Menciptakan keluarga yang maslahah.
 

Keywords

Teacher, Moderation, Religious

Full Text:

PDF

References

Refbacks

  • There are currently no refbacks.