PENGEMBANGAN AUGMENTED REALITY “FARM ANIMAL COUNT” UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN NUMERASI ANAK USIA DINI

Firasya Nurin Khairina, Eka Cahya Maulidiyah, Nurhenti Dorlina Simatupang, Ruqoyyah Fitri

Abstract

Pada jenjang Pendidikan Anak Usia Dini penting untuk mengembangkan berbagai aspek termasuk perkembangan kognitif yang mencakup kemampuan numerasi. Tujuan  penelitian ini adalah mengembangkan media pembelajaran berbasis Augmented RealityFarm Animal Count” untuk memudahkan anak belajar numerasi pengenalan bilangan 1-10. Metode pada penelitian ini adalah Research and Development dengan model ADDIE. Sementara subjek dalam penelitian ini ialah 20 anak di TK JJ Surabaya. Teknik pengumpulan data yang digunakan ialah menyebar angket, wawancara, dan observasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis kelayakan menggunakan rumus skala likert dan analisis keefektifan menggunakan teknik Uji Wilcoxon. Hasil penelitian menunjukkan media memiliki kelayakan untuk digunakan berdasarkan hasil uji validasi materi memperoleh persentase sebesar 97% dan validasi ahli media memperoleh 96%. Sementara berdasarkan uji coba pengguna guru dan anak menunjukkan bahwa media telah sesuai dengan capaian pembelajaran dan kebutuhan anak. Hasil uji efektivitas media Farm Animal Count menunjukkan bawah Sig. (2-tailed) sebesar 0.000 sehingga Sig. (2-tailed) < 0.05 atau 0.000 < 0.05 maka Ha diterima. Berdasarkan tersebut dapat diketahui bahwa penggunaan media “Farm Animal Count” efektif digunakan dalam meningkatkan kemampuan numerasi pengenalan bilangan 1-10  pada anak usia 4-5.

Keywords

Anak Usia Dini; Pembelajaran Numerasi; Media Pembelajaran; Augmented Reality; Farm Animal Count

Full Text:

PDF

References

Afirianto, T., Wardhono, W. S., Pelealu, B. N., Akbar, M. A., Brawijaya, U., & Korespondensi, P. (2021). Media Pembelajaran Calistung Hewan Berteknologi Augmented Animal Calistung Learning Media With Augmented Reality Technology To Attract Children ’ S Learning Interest. 8(2), 381–388. https://doi.org/10.25126/jtiik.202184510

Akhmani, M., & Fachrie, M. (2013). Aplikasi Belajar Huruf dan Angka Pada Anak Usia Dini Berbasis Augmented Reality. INFOTECH : Jurnal Informatika & Teknologi, 4(2), 212–223. https://doi.org/10.37373/infotech.v4i2.857

Anandita, M. P., & Mauilidiyah, E. C. (2021). Kesiapan Guru Dalam Melaksanakan Pembelajaran Daring Pada Kemampuan Motorik Kasar Anak Usia Dini Tahun 2021. 5(02), 205–220.

Aprilianti, R. M., & Fitri, R. (2019). Pengaruh Permainan 'Ikuti Jejakku" terhadap Kemampuan Mengenal Lambang Bilangan Pada Anak Kelompok B Di TK Dharma Wanita Punggul Sidoarjo. Jurnal PAUD Teratai, 8(3), 1–6.

Fitri, R., & Aprilianti, R. (2019). Lambang Bilangan Pada Anak Kelompok B DI TK Dharma Wanita Punggul Sidoarjo, 1–6.

Fitria, M. dkk. (2024). Implementasi Media Pembelajaran Berbasis Augmented Reality Menggunakan Metode SCRUM. Jurnal STMIK Amik Riau, 10(1), 34–45.

Gunawan, J., Pattiasina, T. J., & Trianto, E. M. (2017). Pemanfaatan Augmented Reality Sebagai Media Pembelajaran Pengenalan Warna Objek 3D Kepada Anak Usia Dini Berbasis Android. Teknika, 6(1), 47–53. https://doi.org/10.34148/teknika.v6i1.62

Hasanah, P. M., Martati, B., & Rahayu, A. P. (2021). Analisis Faktor Penyebab Kesulitan Berhitung Permulaan Pada Anak Usia 4-5Tahun di TK Aisyiyah Bustanul Athfal 14 Surabaya. Pedagogi : Jurnal Anak Usia Dini Dan Pendidikan Anak Usia Dini, 7(1), 116. https://doi.org/10.30651/pedagogi.v7i1.6999

Jamiat, N., & Othman, N. F. N. (2019). Effects of augmented reality mobile apps on early childhood education students’ achievement. ACM International Conference Proceeding Series, February, 30–33. https://doi.org/10.1145/3369199.3369203

Kristanto, A. (2016). Media Pembelajaran. In Bintang Sutabaya. Surabaya : Bintang Surabaya.

Maelani, Y., Susilo, A., Irawan, Y., Suharso, A., Karawang, S., Ronggo, J. H., Telukjambe, W., & Karawang, T. (2021). Teknologi Augmented Reality Sebagai Media Pembelajaran Dalam Pengenalan Buah-Buahan (Kasus Paud Hidayatul Burhan). Jurnal Sains Komputer & Informatika (J-SAKTI), 5(2), 911–924.

Maesaroh, M., Sumardi, S., & Nur, L. (2019). Kemampuan Berhitung Permulaan Anak Taman Kanak-Kanak Kelompok B Se-Kelurahan Lengkongsari Kota Tasikmalaya. Jurnal Paud Agapedia, 3(1), 61–75. https://doi.org/10.17509/jpa.v3i1.26669

Maylasri, ika, Rachmawati, Y., Agustina, R., & Silviyana, M. (2020). Analisis Perkembangan Anak Usia Dini Indonesia 2018 Integrasi Susenas dan Riskesdas.

Mufidah, I., & Maulidiyah, E. C. (2022). Pengaruh Game Belajar Membaca Terhadap Kemampuan Membaca Permulaan Usia 5-6 Tahun. Jurnal Kumara Cendekia, 10(2), 302–316.

Okpatrioka. (2023). Research And Development ( R & D ) Penelitian Yang Inovatif Dalam Pendidikan. Jurnal Pendidikan, Bahasa Dan Budaya, 1(1), 86–100.

Sutresna, J., Yanti, F., & Safitri, A. E. (2020). Media Pembelajaran Matematika Pada Usia Dini Menggunakan Augmented Reality. Jurnal Sistem Dan Teknologi Informasi (Justin), 8(4), 424. https://doi.org/10.26418/justin.v8i4.42900

Wahyuni, I. (2022). Analisis Kemampuan Literasi Numerasi Berdasarkan Gaya Belajar pada Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(6), 5840–5849. https://doi.org/10.31004/obsesi.v6i6.3202

Wahyutami, K., Madyawati, L., & Sulistyaningtyas, R. E. (2023). Pengaruh Problem Based Learning Berbantuan Loose Parts Terhadap Kompetensi Pedagogik Guru. JP2KG AUD (Jurnal Pendidikan, Pengasuhan, Kesehatan Dan Gizi Anak Usia Dini) PG PAUD Universitas Negeri Surabaya, 4(2), 42–55.

Wulandari, T. W., & Simatupang, N. D. (2023). Pengembangan Ape Stikma ( Stik Matematika ) Dalam Meningkatkan Kemampuan Mengenal Lambang Bilangan Anak Usia 5- 6 Tahun. PAUD Teratai, 12(2), 1–13.

Refbacks

  • There are currently no refbacks.