PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN MELALUI PENDEKATAN WHOLE LANGUAGE PADA ANAK KELOMPOK A TK SIWI PENI XI SURAKARTA TAHUN AJARAN 2013/2014

Sul Indah Pratiwi, Muhammad Ismail Sriyanto, Ruly Hafidah

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan membaca permulaan melalui pendekatan Whole Language pada anak kelompok A TK Siwi Peni XI tahun ajaran 2013/2014. Penelitian tindakan kelas ini dilaksanakan dalam dua siklus, masing-masing siklus mencakup tahap perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Hasil penelitian melalui pendekatan Whole Language dapat meningkatkan kemampuan membaca permulaan pada anak kelompok A TK Siwi Peni XI Surakarta Tahun Ajaran 2013/2014.
Kata kunci: Kemampuan Membaca Permulaan, Pendekatan Whole Language

References

Tarigan, H. G. (2008). Membaca Sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa. Bandung: Angkasa Bandung.

Asmani, J. M. (2009). Manajemen Strategis Pendidikan Anak Usia Dini. Jogjakarta: Diva Press.

Desmita. (2008). Psikologi Perkembangan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Susanto, A. (2011). Perkembangan Anak Usia Dini. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Abidin, Y. (2013). Pembelajaran Bahasa Berbasis Pendidikan Karakter. Bandung: PT. Refika Aditama.

Kartini. (2012). Peningkatan Kemampuan Membaca Permulaan Melalui Media Papan Flanel Kelompok B TK Pembina Wonosegoro Semester II Tahun Pelajaran 2011/2012. Skripsi Tidak Dipublikasikan, Universitas Sebelas Maret, Surakarta.

Zulela, M. S. (2012). Pembelajaran Bahasa Indonesia. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Sanjaya, W. (2009). Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta: Kencana.

Rahim, F. (2007). Pengajaran Membaca di Sekolah Dasar. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Depdiknas. (2007). Pedoman Pembelajaran Persiapan Membaca dan Menulis Permulaan Melalui Permainan di TK. Jakarta: Depdiknas.

Muijs, D., & Reynolds, D. (2008). Effective Teaching Teori dan Aplikasi. Jakarta: Pustaka Pelajar.

Cekic, A. (2010). The Basis and Applications of the Whole Language Approach to ELT (Versi Elekronik), Seria Stiintele Education, LXII (1A), 223-229. Diperoleh 12 Februari 2014. Dari www.ebsco.com.

Yarmi, G. (2008). Pendekatan dan Strategi Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia di SD (Versi Elektronik). Jurnal Pendidikan Penabur, 11 (7), 9 – 22. Diperoleh 12 Februari 2014. Dari http://www.bpkpenabur.or.id/files/ Hal.9-22%20 Pendekatan %20B.Indonesia .pdf.

Junita, E. (2009). Read Aloud: Menumbuhkan Kecintaan Anak pada Buku. Diperoleh 13 Februari 2014. http://mediadidik.blogspot.com/2009/07/read-aloud-menumbuhkan-kecintaan-anak.html.

Refbacks

  • There are currently no refbacks.