PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYIMAK MELALUI DIGITAL STORYTELLING BERBASIS POWERPOINT INTERAKTIF PADA ANAK 5-6 TAHUN
Abstract
Keterampilan menyimak dimanfaatkan untuk mengembangkan keterampilan berbahasa anak yang dapat dioptimalkan melalui upaya pembiasaan pada anak. Tujuan penelitian ini untuk meningkatkan keterampilan menyimak anak usia 5-6 tahun melalui kegiatan digital storytelling berbasis PowerPoint interaktif. Peningkatan keterampilan menyimak disesuaikan dengan indikator, yaitu anak dapat memusatkan perhatian dalam mengikuti kegiatan selama 10-15 menit, menceritakan kembali cerita yang disampaikan, mengikuti instruksi sesuai cerita yang disampaikan, dan menjawab pertanyaan sesuai informasi yang disampaikan. Penelitian ini berlangsung sebanyak 2 siklus dengan tiga pertemuan setiap siklusnya. Subjek penelitian ini merupakan anak kelompok B yang berjumlah 17 anak dan terdiri atas 4 perempuan dan 13 laki-laki. Teknik pengumpulan data yang digunakan berupa observasi, wawancara, tes, serta dokumentasi dan menggunakan analisis data secara kualitatif dan kuantitatif mulai dari pengumpulan data reduksi data, penyajian data, serta penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan peningkatan terjadi, secara klasikal pada tahap pratindakan diperoleh data keterampilan menyimak anak sebesar 11,76%, meningkat menjadi 41,18% pada siklus I, serta mengalami peningkatan pula pada siklus II menjadi 82,35%. Hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa kegiatan digital storytelling berbasis PowerPoint interaktif dapat meningkatkan keterampilan menyimak yang dimiliki anak 5-6 tahun.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Abdurrahman, Jampel, I. N., & Sudatha, I. G. W. (2020). Pengembangan multimedia pembelajaran interaktif untuk meningkatkan hasil belajar ips. Jurnal EDUTECH Universitas Pendidikan Ganesha, 8(1), 32–45. https://doi.org/10.23887/jet.v4i1.24091
Amirah, N. B. (2023). Meningkatkan kemampuan menyimak pada anak usia dini melalui kegiatan digital storytelling. Jurnal Pemikiran Dan Pengembangan Pembelajaran, 5(2), 1347–1352. https://doi.org/10.31970/pendidikan.v5i2.709
Ariawan, V. A. N., Agustin, E. D., & Rahman, R. (2019). Bermain sebagai sarana mengembangkan keterampilan menyimak anak usia dini. (JAPRA) Jurnal Pendidikan Raudhatul Athfal, 2(1), 25–36. https://doi.org/10.15575/japra.v2i1.5310
Aryani, N. W., & Ambara, D. P. (2021). Video pembelajaran berbasis multimedia interaktif pada aspek kognitif anak usia dini. Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Undiksha, 9(2), 252. https://doi.org/10.23887/paud.v9i2.36043
Deiniatur, M. (2017). Pembelajaran bahasa pada anak usia dini melalui cerita bergambar. Elementary: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 3(2), 190–203. https://doi.org/10.32332/elementary.v3i2.882
Doludea, A., & Nuraeni, L. (2018). Meningkatkan keterampilan menyimak pada anak usia dini 5-6 tahun dengan metode bercerita melalui wayang kertas di TK Makedonia. CERIA (Cerdas Energik Responsif Inovatif Adaptif), 1(1), 1. https://doi.org/10.22460/ceria.v1i1.p1-5
Fuadah, M., Rizki Tiara, D., & Pratiwi, E. (2022). Pengaruh dongeng digital dalam meningkatkan keterampilan menyimak anak usia 5–6 tahun. Jurnal Pelita PAUD, 6(2), 301–309. https://doi.org/10.33222/pelitapaud.v6i2.1974
Juannita, E., & Mahyuddin, N. (2022). Video pembelajaran berbasis multimedia interaktif dalam meningkatkan keterampilan menyimak anak usia dini. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(4), 3300–3313. https://doi.org/10.31004/obsesi.v6i4.2198
Jumiyanti, Syukri, M., & Lestari, S. (2015). Peningkatan kemampuan menyimak pada anak usia 4-5 tahun di PAUD Aisyiyah Melawi. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran, 4(3), 1–11. http://jurnal.untan.ac.id/index.php/jpdpb/article/view/9253
Kurniasih, S., & Rahimah. (2021). Penggunaan PowerPoint interaktif dalam kegiatan bercerita untuk meningkatkan kemampuan berbicara anak di masa pandemik covid-19. Al-Athfaal: Jurnal Ilmiah Pendidikan Anak Usia Dini, 4(2), 233–249. https://doi.org/10.24042/ajipaud.v4i2.10028
Maghfirah, F. (2019). Pentingnya kemampuan menyimak pada anak usia dini. Jurnal Bunga Rampai Usia Emas, 5(1), 11–16. https://doi.org/10.24114/jbrue.v5i1.22444
Munawaroh, H., Widiyani, A. E. Y., & Muntaqo, R. (2021). Pengembangan multimedia interaktif tema alam semesta pada anak usia 4-6 tahun. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(2), 1164–1172. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i2.619
Nugroho, B. S., Zahraini, Sholihah, H., Salfin, Maryana, & Hakim, S. (2023). Pemanfaatan media PowerPoint terhadap tingkat konsentrasi dan motivasi belajar peserta didik. Journal on Education, 05(04), 15830–15839. https://doi.org/10.31004/joe.v5i4.2702
Oktari, R., Fadillah, & Halida. (2013). Penerapan metode bercerita pada anak usia 5-6 tahun di TK Kemala Bhayangkari 14. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa, 2(4), 1–12. https://doi.org/10.26418/jppk.v2i4.1920
Pratiwi, R. R. (2016). Penerapan metode storytelling untuk meningkatkan keterampilan berbicara siswa kelas II SDN S4 Bandung. Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 1(1), 199–207. https://ejournal.upi.edu/
Putri, T. A., & Sumanto, R. P. A. (2023). Application of interactive learning media assisted by power point in children aged 5-6 years. Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Undiksha, 11(2), 238–245. https://doi.org/0.23887/paud.v11i2.63800
Ramadhani, M., Gafari, M. O. F., & Marice, M. (2019). Development of interactive learning media on material writing short story texts based on experience. Budapest International Research and Critics in Linguistics and Education (BirLE) Journal, 2(1), 91–102. https://doi.org/10.33258/birle.v2i1.189
Resti, D. A., Sugiarsih, S., & Wijayanti, E. (2021). Peningkatan keterampilan menyimak melalui media PowerPoint. Educatif: Journal of Education Research, 5(1), 100–108. https://doi.org/10.36654/educatif.v5i1.153
Rohana, & Syamsuddin. (2021). Keterampilan Bahasa Indonesia Pendidikan Dasar. Makassar:UNM Press
Simamora, C. O., Sitorus, H., & Samosir, R. (2023). Pengaruh mendongeng terhadap kemampuan menyimak anak usia 5-6 tahun di TK Bina Kreatif Kecamatan Sipoholon tahun ajaran 2022/2023. Khirani: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 1(3), 123–132. https://doi.org/10.47861/khirani.v1i3.501
Solichah, N., & Hidayah, R. (2022). Storytelling untuk kemampuan bahasa anak. JIP (Jurnal Intervensi Psikologi), 14(2), 129–140. https://doi.org/10.20885/intervensipsikologi.vol14.iss2.art5
Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Penerbit Alfabeta.
Tampubolon, S. (2014). Penelitian Tindakan Kelas: Sebagai Pengembangan Profesi Pendidik dan Keilmuan. Jakarta: Penerbit Erlangga.
Widasari, M., & Cahyati, N. (2024). Meningkatkan kemampuan menyimak pada anak usia dini melalui metode bercerita. BUHUTS AL-ATHFAL: Jurnal Pendidikan Dan Anak Usia Dini, 4(1), 103–117. https://doi.org/10.24952/alathfal.v4i1.11450
Wulandari, E. (2022). Pemanfaatan PowerPoint interaktif sebagai media pembelajaran dalam hybrid learning. JUPEIS: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Sosial, 1(2), 26–32. https://doi.org/10.55784/jupeis.Vol1.Iss2.34
Refbacks
- There are currently no refbacks.


