Pengaruh pembelajaran produk kreatif dan kewirausahaan dan status sosial ekonomi orang tua terhadap intensi berwirausaha

Margareta Prisca Novitasari, Susantiningrum Susantiningrum

Abstract

Abstrak: Penelitian bertujuan untuk mengetahui : (1) pengaruh pembelajaran Produk Kreatif dan Kewirausahaan (PKK) terhadap intensi berwirausaha, (2) pengaruh status sosial ekonomi orang tua terhadap intensi berwirausaha, (3) pengaruh pembelajaran Produk Kreatif dan Kewirausahaan dan status sosial ekonomi orang tua terhadap intensi berwirausaha siswa kelas XI SMK Kristen 1 Surakarta. Penelitian ini menggunakan tipe penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Populasi penelitian adalah siswa kelas XI SMK Kristen 1 Surakarta. Teknik pengambilan sampel menggunakan proportional random sampling dan teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner. Teknik analisis data menggunakan teknik analisis regresi linier berganda dengan bantuan IBM SPSS versi 21.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) terdapat pengaruh positif dan signifikan pembelajaran PKK terhadap intensi berwirausaha (thitung 2,853 > ttabel 1,988) dengan signifikansi 0,005 < 0,05; (2) terdapat pengaruh positif dan signifikan status sosial ekonomi orang tua terhadap intensi berwirausaha (thitung 4,317 > ttabel 1,988) dengan signifikansi 0,000 < 0,05; (3) terdapat pengaruh positif dan signifikan pembelajaran PKK dan status sosial ekonomi orang tua secara bersama-sama terhadap intensi berwirausaha siswa kelas XI SMK Kristen 1 Surakarta (Fhitung 32,125 > Ftabel 3.10) dengan signifikansi 0,000 < 0,05. Nilai R Square sebesar 0,436 yang berarti 43,6% intensi berwirausaha dipengaruhi oleh pembelajaran PKK dan status sosial ekonomi orang tua. 

Kata kunci : kelas sosial; niat berwirausaha; pendidikan kewirausahaan

 

Abstract: The research aims to determine : (1) the influence of Creative Products and Entrepreneurship learning on entrepreneurial intentions, (2) the influence of parents' socio-economic status on entrepreneurial intentions, (3) the influence of learning Creative Products and Entrepreneurship and parents' socio-economic status on intentions entrepreneurship class XI students of SMK Kristen 1 Surakarta. This research uses a descriptive research type with a quantitative approach. The research population was class XI students at SMK Kristen 1 Surakarta. The sampling technique uses proportional random sampling and the data collection technique uses a questionnaire. The data analysis technique uses multiple linear regression analysis techniques with the help of IBM SPSS version 21.0. The research results show that (1) there is a positive and significant influence of PKK learning on entrepreneurial intentions (tcount 2,853 > ttable 1.988) with a significance of 0.005 < 0.05; (2) there is a positive and significant influence of parents' socio-economic status on entrepreneurial intentions (tcount 4,317 > ttable 1.988) with a significance of 0.000 < 0.05; (3) there is a positive and significant influence of PKK learning and parents' socio-economic status together on the entrepreneurial intentions of class XI students at SMK Kristen 1 Surakarta (Fcount 32,125 > Ftable 3.10) with a significance of 0.000 <0.05. The R Square value is 0.436, which means that 43.6% of entrepreneurial intentions are influenced by PKK learning and parents' socio-economic status. 

Keywords : social class; entrepreneurial intention; entrepreneurship education

Keywords

kelas sosial; niat berwirausaha; pendidikan kewirausahaan; social class; entrepreneurial intention; entrepreneurship education

Full Text:

PDF

References

Alisyahbana, A.N.Q., Hasan, M., Dinar, M., Tahir, T., & Ahmad, M.I.S. (2020). The effect of economic literacy and parents sosioeconomic status on entrepreneurial intention in economic education student Universitas Negeri Makassar. International Journal of Scientific & Technology Research, 9(5), 15–17.

Badan Pusat Statistik. (2023). Jumlah penduduk pertengahan tahun (ribu jiwa), 2021-2023. Bps.Go.Id. Diperoleh 1 Oktober 2023 dari https://www.bps.go.id/indicator/12/1975/1/jumlah-penduduk-pertengahan-tahun.html

Burnama, N.O.C., & Fitrayati, D. (2019). Pengaruh status sosial ekonomi orangtua dan sikap berwirausaha terhadap intensi berwirausaha mahasiswa Pendidikan Ekonomi Unesa. Jurnal Pendidikan Ekonomi, 7(3), 99–104. https://doi.org/10.26740/jupe.v7n3.p99-104

Febriani, M., Putri, B.N.D.P., & Citra, I.U. (2023). Hubungan tingkat ekonomi orang tua dengan pemilihan arah karir peserta didik di SMA Negeri 1 Sitiung. Journal on Education, 05(04), 10871–10880.

Kalitanyi, V., & Bbenkele, E. (2017). Assessing the role of socio-economic values on entrepreneurial intentions among university students in Cape Town. South African Journal of Economic and Management Sciences, 20(1), 1–9. https://doi.org/10.4102/sajems.v20i1.1768

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. (2019). Mendikbud dorong siswa SMK jadi wirausaha di era industri 4.0. Kemdikbud.Go.Id. Diperoleh 1 Oktober 2023 dari https://www.kemdikbud.go.id/main/blog/2019/03/mendikbud-dorong-siswa-smk-jadi-wirausaha-di-era-industri-40

Khamimah, W. (2021). Peran kewirausahaan dalam memajukan perekonomian Indonesia. Jurnal Disrupsi Bisnis, 4(3), 228–5240. https://doi.org/10.32493/drb.v4i3.9676

Kuswanto, Suratno, & Asmarani, A. (2022). Pengaruh manajemen keuangan dan pembelajaran kewirausahaan terhadap intensi wirausaha mahasiswa Universitas Jambi. Jurnal Bisnis Dan Kewirausahaan, 18(3), 248–256. https://doi.org/10.31940/jbk.v18i3.248-256

Mahayasa, I.G.A., Sumadi, N.K., Satriya, I.W.B., Devi, I.G.A.H.P., & Yuniari, N.W. (2022). Pengaruh pendidikan kewirausahaan, motivasi dan lingkungan terhadap minat berwirausaha mahasiswa pada universitas di Kota Denpasar. E-Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Universitas Udayana, 11(05), 569. https://doi.org/10.24843/eeb.2022.v11.i05.p06

Moss, R. H., Kelly, B., Bird, P. K., & Pickett, K. E. (2023). Examining individual social status using the macarthur scale of subjective social status: Findings from the born in Bradford study. SSM - Population Health, 23, 1–13. https://doi.org/10.1016/j.ssmph.2023.101463

Nguyen, Q.D., & Nguyen, H.T. (2023). Entrepreneurship education and entrepreneurial intention: The mediating role of entrepreneurial capacity. The International Journal of Management EducationInternational Journal of Management Education, 21(1), 100730. https://doi.org/10.1016/j.ijme.2022.100730

Novitaloka, M., & Nurtjahjanti, H. (2015). Hubungan antara tipe kepribadian ekstraversi dengan intensi berwirausaha pada pegawai Dinas Sosial Provinsi Jawa Tengah. Jurnal Empati, 4(1), 111–115.

Pant, K.R. (2020). Influences of parental socio-economic status on academic achievement: A case study of rural communities in Kailali, Nepal. Contemporary Research: An Interdisciplinary Academic Journal, 4(1), 95–109. https://doi.org/10.3126/craiaj.v4i1.32753

Prawita, D., & Cahya, A.D. (2022). Pengaruh pembelajaran kewirausahaan, observasi UMKM dan digital marketing terhadap intensi berwirausaha di masa adaptasi kebiasaan baru-19 pandemi covid. Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial, 9(1), 388–398. http://jurnal.umtapsel.ac.id/index.php/nusantara/index

Putra, A.B.H., & Melati, I.S. (2021). Pengaruh pendidikan wirausaha, norma subyektif, dan latar belakang keluarga terhadap intensi berwirausaha melalui efikasi diri mahasiswa Fakultas Ekonomi Angkatan 2017 Universitas Negeri Semarang. Journal of Economic Education and Entrepreneurship, 2(2), 44–53. https://doi.org/10.31331/jeee.v2i2.1947

Rahman, T. A., Moonti, U., Hafid, R., Mahmud, M., Ardiansyah, A., & Sudirman, S. (2023). Pengaruh pembelajaran kewirausahaan terhadap minat menjadi wirausahawan pada mahasiswa Program Studi S1 Pendidikan Ekonomi angkatan 2018. Journal of Economic and Business Education, 1(2), 202–210. https://doi.org/10.37479/jebe.v1i2.19628

Sekarini, E., & Marlena, N. (2020). Pengaruh pembelajaran kewirausahaan terhadap minat berwirausaha yang dimoderasi oleh efikasi diri pada siswa kelas XXI BDP SMKN 2 Kediri. Jurnal Pendidikan Tata Niaga, 08(01), 674–680. https://ejournal.stitpn.ac.id/index.php/edisi

Setyanti, S. W. L. H., Pradana, E. C., & Sudarsih. (2021). Pengaruh pendidikan kewirausahaan, efikasi diri berwirausaha dan faktor lingkungan terhadap minat berwirausaha mahasiswa perguruan tinggi Islam di Jember. Jurnal Manajemen Dan Kewirausahaan, 9(1), 55–64. https://doi.org/10.26905/jmdk.v9i1.5518

Surucu, L., & Maslakci, A. (2020). Validity and reliability in quantitative research. Business & Management Studies: An International Journal, 8(3), 2694–2726. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.15295/bmij.v8i3.1540

Refbacks

  • There are currently no refbacks.