Pengaruh self regulated learning dan literasi digital terhadap motivasi berprestasi siswa MPLB SMKN 1 Karanganyar
Abstract
Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengetahui ada tidaknya pengaruh self regulated learning terhadap motivasi berprestasi siswa, (2) mengetahui ada tidaknya pengaruh literasi digital terhadap motivasi berprestasi siswa, dan (3) mengetahui ada tidaknya pengaruh self regulated learning dan literasi digital secara bersama-sama terhadap motivasi berprestasi siswa. Populasi pada penelitian ini berjumlah 216 siswa keahlian Manajemen Perkantoran dan Layanan Bisnis SMKN 1 Karanganyar tahun ajaran 2022/2023. Penelitian ini menggunakan teknik pengambilan sampel proportionate stratified random sampling dengan sampel sebanyak 138 siswa. Pengumpulan data menggunakan kuesioner. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linear berganda. Penelitian ini dapat disimpulkan: (1) terdapat pengaruh positif dan signifikan self regulated learning terhadap motivasi berprestasi siswa berdasarkan besarnya t hitung > t tabel (7,29 > 1,98) dan tingkat signifikansi sebesar 0,00, (2) tidak terdapat pengaruh positif dan signifikan literasi digital terhadap motivasi berprestasi siswa berdasarkan besarnya t hitung < t tabel (0,34 < 1,98) dan tingkat signifikansi sebesar 0,73, dan (3) terdapat pengaruh positif dan signifikan self regulated learning dan literasi digital secara bersama-sama terhadap motivasi berprestasi siswa berdasarkan besarnya F hitung > F tabel (54,10 > 3,06) dan tingkat signifikansi sebesar 0,00.
Kata kunci: kuantitatif; kecepatan digital; keinginan berprestasi; pembelajaran mandiri
Abstract: This study aims to (1) determine the influence of self-regulated learning on students' achievement motivation, (2) determine the influence of digital literacy on students' achievement motivation, and (3) determine the combined influence of self-regulated learning and digital literacy on students' achievement motivation. The population of this study consisted of 216 students majoring in Office Management and Business Services at SMKN 1 Karanganyar in the academic year 2022/2023. This research used the proportionate stratified random sampling technique with a sample of 138. Data collection was conducted using a questionnaire. This research can be concluded as follows: (1) there is a positive and significant influence of self-regulated learning on students' achievement motivation, based on the calculated t-value > the tabled t-value (7.29 > 1.98) and a significance level of 0.00, (2) there is no positive and significant influence of digital literacy on students' achievement motivation, based on the calculated t-value < the tabled t-value (0.34 < 1.98) and a significance level of 0.73, and (3) there is a positive and significant combined influence of self-regulated learning and digital literacy on students' achievement motivation, based on the calculated F-value > the tabled F-value (54.10 > 3.06) and a significance level of 0.00.
Keywords : digital literacy; desire for achievement, independent learning; quantitative
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Akhyar, Y., Fitri, A., Zalisman, Z., Syarif, M. I., Niswah, N., Simbolon, P., Purnamasari S, A., Tryana, N., Abidin, Z., & Abidin, Z. (2021). Contribution of Digital Literacy to Students’ Science Learning Outcomes in Online Learning. International Journal of Elementary Education, 5(2), 284–290. https://doi.org/10.23887/ijee.v5i2.34423
Asyifana, S., Hamidah, H., & Surawan, S. (2022). Self regulated learning dalam belajar Al-Qur'an pada remaja di Sidomulyo Tumbang Tahai Palangkaraya. Jurnal Studi Pendidikan Agama Islam I, 4(2), 117-130.
Damanik, R. (2020). Faktor-faktor yang mempengaruhi motivasi berprestasi mahasiswa. Jurnal Serunai Administrasi Pendidikan, 9(1), 51-55.
Emda, A. (2017). Kedudukan motivasi belajar siswa dalam pembelajaran. Lantanida Journal, 5(2), 93-196.
Fauzi, A., & Widjajanti, D. B. (2018). Self-regulated learning: the effect on student’s mathematics achievement. Journal of Physics, 1097(1), 1-7.
Febriana, B. W. (2016). Analysis of student’s achievement motivation in learning chemistry. International Journal of Science and Applied Science: Conference Series, 1(2), 117-123.
Kurniawati. (2018). Peran motivasi berprestasi, budaya keluarga dan perilaku mengajar guru terhadap prestasi belajar PAI. DAYAH: Journal of Islamic Education, 1(2), 223-245.
Manafi, D., Mohammadi, S. M., & Hejazi, S. Y. (2015). Factor analysis of student's achievement motivation variables (case study: agricultural Ms. C student in Tehran University). International Journal of Advanced Biological and Biomedical Research, 3(2), 134-138.
Mandias, G. F. (2017). Analisis pengaruh pemanfaatan smartphone terhadap prestasi akademik mahasiswa fakultas ilmu komputer universitas klabat. Cogito Smart Journal, 3(1), 83-90.
Nur, M., Umar, U., & Salam, A. (2022). Implementasi literasi digital di smartphone dalam peningkatan motivasi dan aktivitas belajar siswa. Jurnal Informatika Teknologi dan Sains, 4(4), 359-365.
Rosalina, D., Yuliari, K., Setianingsih, D., & Zati, M. R. (2021). Faktor-faktor yang berpengaruh terhadap kompetensi literasi digital mahasiswa di era revolusi industri 4.0. Ekonika Jurnal Ekonomi Universitas Kadiri, 6(2), 294-306.
Sujadi, E., Meditamar, M. O., Ahmad, B., & Rahayu, A. (2018). Pengaruh konsep diri dan locus of control terhadap motivasi berprestasi. Educational Guidance and Counseling Development Journal, 1(1), 32-51.
Tarumasely, Y. (2020). Pengaruh self regulated learning dan literasi digital terhadap motivasi berprestasi siswa. Jurnal Ilmiah Tangkoleh Putai, 17(2), 191-214.
Zahroh, F. A., Sulistiani, I. R., & Zakaria, Z. (2022). Pengaruh self regulated learning terhadap motivasi berprestasi siswa. Jurnal Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah, 4(2), 10-21.
Zimmerman, B. J. (1990). Self regulated learning and academic achievement: an overview. Educational Psychologist, 25(1), 3-17.
Refbacks
- There are currently no refbacks.