SEPA: Jurnal Sosial Ekonomi Pertanian dan Agribisnis adalah Jurnal Berkala ilmiah yang diterbitkan oleh Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Sebelas Maret Surakarta bekerja sama dengan Organisasi Profesi Ekonomi Pertanian (PERHEPI) terbit sejak September tahun 2004 dengan no ISSN 1829 – 9946