MENGEMBANGKAN KETERAMPILAN MENYIMAK MELALUI KEGIATAN BERCERITA DENGAN BIG BOOK PADA ANAK USIA 5-6 TAHUN

Tri Ayu Supartini, Adriana Rahma Pudyaningtyas, Nurul Kusuma Dewi

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan menyimak pada anak usia 5-6 tahun melalui penerapan kegiatan bercerita menggunakan big book sebagai media pembelajaran. Metode penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang dalam pelaksanaanya dilakukan selama dua siklus.Setiap siklus terdiri dari dua pertemuan dengan empat tahap di setiap pertemuan yaitu perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi, dan refleksi.Teknik pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara, dokumentasi, dan tes.Uji validitas data menggunakan triangulasi sumber dan triangulasi teknik.Teknik analisis data kualitatif menggunakan model interaktif sedang teknik analisis data kuantitatif menggunakan model deskriptif komparatif.Hasil penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan pada keterampilan menyimak yaitu presentase ketuntasan pada pratindakan sebesar 27.7%.  Siklus I diperoleh hasil sebesar 44.4%, dan siklus II mencapai 77.7%.Peningkatan tersebut ditandai dengan keberhasilan anak menjawab pertanyaan sesuai isi cerita, mengurutkan gambar sesuai alur cerita, dan menceritakan kembali cerita. Berdasarkan paparan di atas, dapat disimpulkan bahwa kegiatan bercerita menggunakan media big book dapat mengembangkan keterampilan menyimak anak usia 5-6 tahun.

 

Kata kunci: Keterampilan menyimak, kegiatan bercerita, big book, anak usia 5-6 tahun

References

Astari, N.L.PM., Pudjawan,K., & Atar, P.A (2016) PemanfaatannMedia BignBook untuk KemampuannBerbahasa Anak Kelompok B2 dalamnKegiatan Ekstrakulikuler. e-jurnal Pendidikan Anak Usia Dini. Vol. 4.No. 2.https://ejournal.undiksha,ac,id/index.php/JJPAUD/article/viewFile/7756/5294. Di peroleh pada 28 April 2018

DepartemennPendidikan dan Kebudayaan.n(2014). Peraturan Menteri Pendidikann dan Kebudayaann Republik Indonesia Nomor 146 tahun 2014. Jakarta : Departemen Pendidikan dan Kebudayaan.

Dhieni, dkk. (2007) .MetodenPengembangannnnBahasa.Jakarta : Universitas Terbuka

Gulec, S., & Durmus, N. (2015) A studynaiming to develop listening skills of elementary second grade studen. Procedia – social and behavior sciences, 191, 103-109. https://www.sciencedirect.com/science/article/pii/S1877042815027470.Diperoleh pada 11 Maret 2018

Hermawan, H. (2012). Menyimak keterampilannBerkomunikai yang Terbaik. Yogyakarta: Graha Ilmu

Kostelnik, M.J, Soderman, A.K, Whiren, A.P. (2017). KurikulumnPendidikan Anak UsianDininBerbasis Perkembangan Anak (Developmentally Apropriate Practices). Depok: Kencana

Lynch, P. (2008). A Guide TonUsing Bing Books in ThenClass Room. Artikel. Scholastic Canada, Ltd : Kanada. http://www.scholastic.ca/munsch/downloads/AGuidetoUsingBigBooksintheClassroom.pdf. Diperoleh pada 28 April 2018

Madyawati, L. (2016). Strategi Pengembangan Bahasa Pada Anak Usia Dini. Jakarta: Prenadamedia Group

Masitoh, dkk. (2014). Strategi PembelajarannTK. Tangerang Selatan: Universitas Terbuka

Musfiroh, T. (2008). Memilih, MenyusunndannMenyajikan Cerita Untuk Anak Usia Dini. Yogyakarta: Tiara Wacana

Otto. B. (2015) Perkembangan BahasanAnaknUsianDini. Terj. Tim Penerjemah Prenadamedia Group. Jakarta. Prenadamedia Group

Pekerti, W. 2014.Metode PengembangannSeni. Tangerang Selatan: Universitas Terbuka

Ranukadevi, D. (2014). The Role of Listening in Language Acquisition; theChallenges &Strategies in Teaching Listening.International Journal of Education and InformationStudies, 4(1). 59 –63.https://www.ripublication.com/ijeisv1n1/ijeisv4n1_13.pdf Diperoleh pada 8 Maret 2018.

Rusmiyati, A. (2014). Pengaruh BerceritaDengan Media Big Book TerhadapKecerdasan LinguistikAnak TK A PAUD Saymara Kartasura Tahun Ajaran 2013/2014. Skripsi.Uniersitas MuhammadiyahSurakarta.http://eprints.ums.ac.id/28898/14/PUBLIKASI.pdf. Diperoleh pada 11 Maret 2018

Saddono, K. & Slamet, ST. Y. (2012).Meningkatkan KeterampilanBerbahasa Indonesia (Teori dan Aplikasi)Bandung : Karya Putra Darwati

Solehuddin .(2007). Bermain Sebagai Sarana PerkembanganDanBelajar Anak. Jakarta : Universitas Terbuka

Solehuddin, M. dkk. (2008). PembaharuanPendidikan TK. Jakarta: UT

Sulaiman, U. (2017). Pengaruh Penggunaan Media BigBook DalamPembelajaran Terhadap Keterampilan Literasi Siswa KelasAwal Madrasah Ibtidaiyah Negeri Banta-Bantaeng Makassar. Jurnal al-Kalam Vol. IX No. 2. Hal 193-204. http://journal.uin-alauddin.ac.id/index.php/klm/article/view/4486 Diperoleh pada 16 Maret 2018.

Tarigan, G.H. (2008). Menyimak SebagaiSuatuKeterampilan Berbahasa. Bandung: Angkasa

Tyagi. B. (2013) Listening : An Important Skill and Its Various Aspects. An International Journal in English, (12), 1-8. http://www.the-criterion.com/V4/n1/Babita.pdf. Diperoleh pada 11 Maret 2018

Refbacks

  • There are currently no refbacks.