Keefektifan Konseling Kelompok Realita untuk Meningkatkan Motivasi Belajar pada Mata Pelajaran Adaptif

Erlangga Bima Sakti, Wagimin Wagimin, Ribut Purwaningrum

Abstract

Abstract: Low learning motivation in adaptive subjects is an obstacle that is often found in SMK. This study examines the effectiveness of reality group counseling in increasing learning motivation in adaptive subjects in SMK. This study used a pretest-posttest design. The research subjects were 20 students who were divided into two groups. This study uses a learning motivation scale. The results of data analysis with the Mann-Whitney test obtained a Z value of -3.150 with a p-value of 0.02 (0.02 <0.05), which means the hypothesis is accepted. These results conclude that reality group counseling effectively increases the learning motivation of research subjects.

Abstrak: Motivasi belajar yang rendah pada mata pelajaran adaptif merupakan suatu hambatan yang banyak ditemui di SMK. Penelitian ini bertujuan untuk menguji tentang keefektifan konseling kelompok realita untuk meningkatkan motivasi belajar pada mata pelajaran adaptif di SMK. Penelitian ini menggunakan rancangan pretest-posttest design. Subjek penelitian yaitu 20 siswa yang dibagi menjadi dua kelompok. Penelitian ini menggunakan skala motivasi belajar. Hasil analisis data dengan Uji Mann Whitney didapatkan nilai Z sebesar -3,150 dengan p-value 0,02 (0,02<0,05) yang berarti hipotesis diterima. Hasil ini menunjukkan kesimpulan bahwa konseling kelompok realita efektif untuk meningkatkan motivasi belajar subjek penelitian.

Keywords

Group Counseling; Reality Counseling; Adaptive Subjects

Full Text:

PDF

References

Al Hanif, A.I. 2013. Penerapan Konseling Realita untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa. Jurnal BK UNESA. Volume 3 nomer 1 2013. 191-199

Corey, G. (2003). Teori dan Praktek Konseling dan Psikoterapi. Terjemahan Koeswara. Bandung: PT Rafika Aditama.

Corey, G. (2007). Teori dan Praktek Konseling dan Psikoterapi. Terjemahan Koeswara. Bandung: PT Rafika Aditama.

Creswell, J. W. (2012). Educational Research: Planning, Conducting, and Evaluating Quantitative and Qualitative Research. Boston: Pearson Education.

Emda, E. 2017. Kedudukan Motivasi Belajar Siswa dalam Pembelajaran. Lantanida Journal, Vol. 5 No. 2 (2017) 93-196.

Kianipour, O & Hoseini, B. (2012). Effectiveness of Training The Choice Theory of Glasser to Teachers on Improvement of Students' Academic Qualification. Journal of Educational and Instructional Studies in The World, 2 (2).

Manizar, E. (2005). Pengantar Psikologi Pendidikan. Palembang: IAIN Raden Fatah Press.

Mason, C. P. & Duba, J. D. (2009). Using Reality Therapy in Schools: Its Potential Impact on the Effectiveness of the ASCA National Model. Intenational Journal of Reality Therapy. 29 (2).

Masoudi, S., Mirzaei, R., Aminpoor, H., Hafeznia, M & Majd, M. (2016). Effect of Reality Therapy on Achievment Motivation and Problem-Solving Skills in Student. The Caspian Sea Journal, 10 (1), 124-127.

Palmer, S. (2010). Konseling dan Psikoterapi. Terjemahan Haris Setiadjiid. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Parrot, L. (2003). Counseling and Psychoteraphy second edition. USA: Thomson Brooks.

Soemanto, W. (2006). Psikologi Pendidikan: Landasan Kerja Pemimpin Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta.

Wahab, R. (2015). Psikologi Belajar. Jakarta: Rajawali Press.

Wijayanti, T. (2020). Konseling Kelompok uUntuk Peningkatan Motivasi Belajar dengan Pendekatan SFBC (Teknik Miracle Question). Nusantara of Research : Jurnal Hasil-Hasil Penelitian Universitas Nusantara PGRI Kediri (e-Journal), 7(2), 106-114. https://doi.org/10.29407/nor.v7i2.15063

Refbacks

  • There are currently no refbacks.