Pengaruh Kemampuan Guru Mengajar dan Kemandirian Siswa terhadapPPrestasiPBelajar Siswa Mata Pelajaran Ekonomi Bisnis Kelas X Jurusan Bisnis Daring dan Pemasaran di SMK Negeri 1 Surakarta Tahun Ajaran 2018/2019

Gestiyani Dewi Firgiyanti, Baedhowi Baedhowi, Salman Alfarisy Totalia

Abstract

Permasalahan pada penelitian ini adalah kurang optimalnya prestasi belajar siswa yang dipengaruhi oleh kemampuan guru mengajar dan kemandirian siswa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) ada tidaknya pengaruh yang signifikan antara kemampuan guru mengajar terhadap prestasi belajar siswa mata pelajaran Ekonomi Bisnis di SMK Negeri 1 Surakarta; (2) ada tidaknya pengaruh yang signifikan antara kemandirian siswa terhadap prestasi belajar siswa mata pelajaran Ekonomi Bisnis di SMK Negeri 1 Surakarta; (3) ada tidaknya pengaruh yang signifikan antara kemampuan guru mengajar dan kemandirian siswa secara bersama-sama terhadap prestasi belajar siswa mata pelajaran Ekonomi Bisnis di SMK Negeri 1 Surakarta. Penelitian ini adalah metode penelitian kuantitatif deskriptif. Populasi penelitian adalah seluruh siswa kelas X BDP di SMK Negeri 1 Surakarta dengan jumlah 106 siswa. Sampel penelitian sebanyak 84 siswa dengan propotionate stratified random sampling. Teknik Pengumpulan data dilakukan dengan teknik angket dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan Analisis Regresi Berganda dan menggunakan program SPSS 25.0. Hasil penelitian menunjukan persamaan regresi berganda sebesar Y = 2,796+ 0,185X1 + 0,564X2 .Maka dapat disimpulkan (1) Terdapat pengaruh yang positif dan signifikan antara kemampuan guru mengajar terhadap prestasi belajar mata pelajaran Ekonomi Bisnis kelas di SMK Negeri 1 Surakarta (2) Terdapat pengaruh yang positif dan signifikan antara kemandirian siswa terhadap prestasi belajar mata pelajaran Ekonomi Bisnis di SMK Negeri 1 Surakarta (3) Terdapat pengaruh positif dan signifikan kemampuan guru mengajar dan kemandirian siswa terhadap prestasi belajar mata pelajaran Ekonomi Bisnis di SMK Negeri 1 Surakarta.

Keywords

Kemampuan Guru Mengajar, Kemandirian siswa, Prestasi belajar

References

Agoes Soejanto. 1990. Bimbingan Kearah Belajar Yang Sukses. Surabaya: Aksara Baru.

Agus Suprijono. 2013. Cooperative Learning Teori dan Aplikasi PAIKEM. Yogyakarta: Pustaka

Pelajar.

A. M. Sardiman. 2011. Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Rajawali Press.

Arifin, Zainal. 1991. Evaluasi Instruksional. Bandung: Remaja Rosda Karya.

Arikunto, Suharsimi. 2012. Prosedur Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta.

Arikunto, Suharsimi. 2014. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Budiyono. 2015. Statistika Untuk Penelitian. Surakarta: UNS Press.

Deni Koswara dan Cepi Ratna. 2010. Management Pendidikan. Bandung: Pribumi Mekar.

Dimyati dan Mudjiono. 2011. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Hamalik, Oemar. 2011. Kurikulum dan Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara.

Hasan Basri. 1996. Remaja Berkualitas Problematika Remaja dan Solusinya. Yogyakarta: Pustaka

Pelajar.

Ismawati, Esti. 2011. Metode Penelitian Pendidikan Bahasa dan Sastra. Surakarta: Yuma Pustaka.

Kunandar. 2009. Guru Profesional Implementasi kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) dan

Sukses dalam Sertifikasi Guru. Jakarta: Rajawali Pers.

M. Chabib Thoha. 1996. Kapita Selekta Pendidikan Islam. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Mustaqim, dan Wahid, A. 2010. Psikologi Pendidikan. Jakarta: Gaung Persada Press.

Nazir, M. 2011. Metode Penelitian. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Ngalim Purwanto. 2010. Psikologi Pendidikan. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

NN. 2011. Tim Pengembang MKDP Kurikulum dan Pembelajaran. Rajawali Press.

Permendikbud. 2015. Permendikbud no 53. Tentang Penilaian Hasil Belajar.

PP. 2016. Peraturan Pemerintah No 52 pasal 16 ayat 1. Tentang Pendidikan Vokasi.

Rusman. 2014. Model-model Pembelajaran. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Sagala, Syaiful. 2011. Konsep dan Makna Pembelajaran. Bandung: Alfabeta.

Sanjaya, Wina. 2008. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta:

Prenada Media Grou.

Sarjono, Haryadi dan Julianita, Winda. 2011. SPSS vs LISREL : Sebuah Pengantar, Aplikasi untuk

Riset. Jakarta: Salemba Empat.

Saud, Udin, Syaefudin. 2010. Inovasi Pendidikan. Bandung: Alfabeta.

Slameto. 2010. Belajar dan Faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipta.

Gestiyani D.F., Baedhowi, Salman Alfarisy T. BISE: Jurnal Pendidikan Bisnis dan Ekonomi Vol. .. No. ..

Sugihartono, dkk. 2012. Psikologi Pendidikan. Yogyakarta: UNY Press.

Sumadi Suryabrata. 2008. Psikologi Pendidikan, Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Susilana, Rudi dan Riayana, Cepi. 2009. Media Pembelajaran. Bandung: CV Wacana Prima.

Syah, M. 2014. Psikologi Belajar. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Usman, Moh Uzer. 2001. Menjadi Guru Profesional. Bandung: Alfabeta.

UU Sisdiknas. 2003. UU RI No 20 Tahun 2003. tentang Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta: Sinar

Grafika.

Widoyoko. 2009. Evaluasi Program Pembelajaran. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Wina, Sanjaya. 2016. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses. Jakarta: Prenada Media.

Refbacks

  • There are currently no refbacks.