INOVASI PRODUK BIDANG TATA KECANTIKAN (BEAUTY TOOLS)

Christine Ulina Tarigan

Abstract

Inovasi produk dalam bidang kecantikan adalah bertujuan untuk memudahkan beautician maupun pemula yang baru menggeluti bidang kecantikan. Kebutuhan akan alat kecantikan yang efektif dan efisien mendorong hadirnya sebuah inovasi. Inovasi tersebut tentunya dapat dikembangkan kembali dikemudian hari. Banyak inovasi-inovasi produk dalam bidang kecantikan yang telah beredar dan diterima masyarakat. Penulis turut serta menciptakan produk-produk inovasi dalam bidang kecantikan, tidak hanya dikhususkan bagi kalangan beautician profesional saja, namun dapat pula digunakan oleh pemula maupun kaum awam. Inovasi produk yang diciptakan oleh penulis meliputi alat untuk perawatan wajah dan make up.

Refbacks

  • There are currently no refbacks.