PENGARUH PEMBERIAN TUGAS SISWA DAN CORRECTIVE FEEDBACK TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI PADA SISWA KELAS XI AKUNTANSI DI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN

Prasetyo Utomo, Sigit Santoso, Dini Octoria

Abstract

ABSTRACT
This research aims to know (1) the effect of giving task on accounting learning achievement; (2) the effect of corrective feedback on accounting learning achievement; and (3) the effect of giving task and cor-rective feedback on accounting learning achievement. This research used quantitative descriptive method. The population in this research was the students of XI Accounting 1 and XI Accounting 2 SMK Y. The technique of sample interpretation that is used Nonprobability Sampling technique with Saturated Sam-pling. Data collection techniques are questionnaires and documentation. The technique of data analysis that is used are descriptive statistical analysis and inferential statistical analysis by using SPSS version 23 for Windows. Based on the result of the research, it can be concluded: (1) There is a positive and signifi-cant effect of giving task on accounting learning achievement with the result of significant test is tcount> ttable (2.037 > 1,994) and the significance level is 0,046 < 0 ,05; (2) There is positive and significant effect of corrective feedback on accounting learning achievement with the result of significant test is tcount> ttable (5,506 > 1,994) and the significance level is 0,000 < 0,05; And (3) There is a positive and significant ef-fect of giving task and corrective feedback simultaneously on accounting learning achievement with the result of significant test is Fcount> Ftable (20,627 > 3,19) and significance level is 0,000 < 0.05.
Keywords: Giving Task, Corrective Feedback, Accounting Learning Achievement.
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ada tidaknya (1) pengaruh pemberian tugas siswa terhadap prestasi belajar akuntansi; (2) pengaruh corrective feedback terhadap prestasi belajar akuntansi; dan (3) pengaruh pemberian tugas siswa dan corrective feedback terhadap prestasi belajar akuntansi. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif. Populasi penelitian adalah siswa kelas XI 1 dan 2 Akuntansi SMK Y. Pengambilan sampel menggunakan teknik Nonprobability Sampling dengan Sampling Jenuh. Teknik pengumpulan data adalah angket dan dokumentasi. Analisis data yang digunakan adalah analisis statistik deskriptif dan analisis statistik inferensial dengan bantuan program SPSS Versi 23 for Win-dows.Berdasarkan hasil penelitian diperoleh kesimpulan: (1) Terdapat pengaruh yang positif dan signif-ikan pemberian tugas siswa terhadap prestasi belajar akuntansi dengan hasil pengujian signifikan sebesar thitung > ttabel (2,037 > 1,994) dan taraf signifikansi sebesar 0,046 < 0,05; (2) Terdapat pengaruh yang posi-tif dan signifikan corrective feedback terhadap prestasi belajar akuntansi dengan hasil pengujian signifikan sebesar thitung > ttabel (5,506 > 1,994) dan taraf signifikansi sebesar 0,000 < 0,05; dan (3) Terdapat pengaruh yang positif dan signifikan pemberian tugas siswa dan corrective feedback secara simultan terhadap prestasi belajar akuntansi dengan hasil pengujian signifikan sebesar Fhitung > Ftabel (20,627 > 3,19) dan taraf signifikansi 0,000 < 0,05.
Kata Kunci: Pemberian Tugas Siswa, Corrective Feedback, Prestasi Belajar Akuntansi

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.