Kualitas Pelayanan Rawat Inap di RSU Muhammadiyah Ponorogo
Abstract
Kualitas merupakan salah satu komponen penting di dalam pelayanan publik, khususnya pelayanan kesehatan. Rumah sakit sebagai salah satu dari penyedia layanan kesehatan masyarakat harus mampu menjalankan fungsi dan wewenngnya dengan baik demi terciptanya pelayanan kesehatan dengan kualitas pelayanan yang baik. Dari penelitian yang dilakukan kualtias pelayanan terutama pelayanan rawat inap di RSU Muhammadiyah sudah baik, meskipun masih perlu ditingkatkan kembali demi terciptanya pelayanan yang lebih baik di masa yang akan datang.
Kata Kunci : Kualitas Pelayanan, Pelayanan Kesehatan, Rumah Sakit
Full Text:
PDFReferences
Himawan, Febtiono. (2016). Kinerja Pegawai Dalam Pelayanan Kesehatan Masyarakat di Puskesmas Sempaja Kota Samarinda. Skripsi.
Moleong, Lexy.(2002). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung. PT. remaja Rosdakarya.
Starling, G. (2008). Managing the Public Sector (8th ed.). Boston, MA: Thomson Higher Education.
Sholeh, Chabib dkk, (2010), Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Sebuah Pendekatan Struktural Menuju Tata Kelola Pemerintahan Yang Baik. Bandung: Fokusmedia.
Ratminto, dkk. (2005). ManajemenPelayanan. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Kotler, Philip, (2002), Manajemen Pemasaran, Jilid 1, Edisi Milenium, Jakarta, Prehallindo.
Zeithaml.Valarie, dkk. (2006). Service Marketing - Integrating Customer Focus Accross The Firm Forth Edition. New York: McGraw Hill.
Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Nasution, 1988. Matode Penelitian Naturalistik Kualitatif. Bandung: Tarsito
Refbacks
- There are currently no refbacks.