PROBLEMATIKA MANAJEMEN LEMBAGA PAUD DALAM KETERBATASAN SARANA DAN PRASARANA

Donna Putri Setyaningsih

Abstract


Sarana dan prasarana adalah segala fasilitas yang dibutuhkan dalam proses pengajaran, baik itu proses yang berjalan berurutan, lancar, teratur, efektif dan efisien untuk mencapai tujuan pendidikan. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan manfaat serta pengaruh sarana dan prasarana bagi hasil pembelajaran anak. metode penelitian yang digunakan adalah study literature yang dilakukan dengan mengumpulkan data-data ataupun hasil karya tulis ilmiah yang menghubungan penelitian dengan literature yang ada dan digunakan sebagai pemecahan masalah. Metode pengumpulan data pustaka dengan membaca dan mencatat serta mengolah data penelitian kemudian menyimpulkan sebagai bahan penelitian. Hasil penelitian yang didapat bahwa masih terdapat beberapa taman kanak-kanak yang masih mengalami kekurangan dalam pemenuhan sarana dan prasarana untuk penunjang kegiatan belajar anak

Keywords


pengelolaan sarana; prasarana PAUD

Full Text:

PDF
rticle

References


Anggraini, E. S., & Batubara, L. (2021). Evaluasi Pemenuhan Standar Minimal Sarana Dan Prasarana Pendidikan Anak Usia Dini. Jurnal Usia Dini, 7(1), 20. https://doi.org/10.24114/jud.v7i1.25785

Harahap, Y. R. (2014). Kemampuan menyuun laporan keuangan yang dimiliki pelaku UKM dan pengaruhnya terhadap kinerja UKM. Journal of Accounting and Business Research, 14(1), 66–76.

Hasanah, R. (2020). Pengaruh Manajemen Sarana dan Prasarana terhadap Kegiatan Belajar Mengajar di TK Al-Fadlillah Maguwoharjo Yogyakarta. Golden Age: Jurnal Ilmiah Tumbuh Kembang Anak Usia Dini, 5(3), 115–122. https://doi.org/10.14421/jga.2020.53-03

Kurniawan, N.-. (2017). Pengaruh Standart Sarana Dan Prasarana Terhadap Efektifitas Pembelajaran Di Tk Al-Firdaus. Jurnal Warna : Pendidikan Dan Pembelajaran Anak Usia Dini, 2(2), 14–26. https://doi.org/10.24903/jw.v2i2.191

Nasrudin, & Maryadi. (2018). Pembelajaran Di Sd. Jurnal Managemen Pendidikan, 2, 15–23.

PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN REPUBLIK INDONESIA. (2017). Simpuh.Kemenag. https://doi.org/10.33578/jpsbe.v10i1.7699

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 19 TAHUN 2005 TENTANG STANDAR NASIONAL PENDIDIKAN. (2005). Jakarta. http://dx.doi.org/10.1016/j.ocemod.2013.04.010%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/j.ocemod.2011.06.003%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/j.ocemod.2008.12.004%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/j.ocemod.2014.08.008%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/j.jcp.2009.08.006%0Ahttp://dx.doi

Prastyawan. (2016). MANAJEMEN SARANA DAN PRASARANA PENDIDIKAN Prastyawan. AL HIKMAH Jurnal Studi Keislaman, 6(1).

Purnamasari, I., & Ambarita, J. (2020). DAN PRASARANA ( Studi Kasus : PAUD Di Kabupaten Kaur Provinsi Bengkulu ) RELATIONSHIP OF MANAGEMENT MOTIVATION WITH ( Case Study : PAUD in Kaur Regency , Bengkulu Province ). 1, 1–11.

Rahmiga, S. (2019). Kurangnya Sarana Dan Prasarana Belajar Di Sekolah. 7. Hasil Telusur%0AHasil web%0A%0AKURANGNYA SARANA DAN PRASARANA BELAJAR ... - OSFosf.io › download%0A

Rosida, W., & Nurzaima, N. (2020). Pengelolaan Sarana Dan Prasarana Sekolah Pada Paud Nurul Maghfirah Kota Kendari. Edum Journal, 3(1), 72–78. https://doi.org/10.31943/edumjournal.v3i1.51

Trisnawati, Cut Zahri, N. U. (2017). Manajemen Sarana Dan Prasarana Pendidikan Dalam Meningkatkan Mutu Pembelajaran Di Sd Negeri Lamteubee Aceh Besar. Jurnal Administrasi Pendidikan : Program Pascasarjana Unsyiah, 7(1), 62–69.

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 20 TAHUN 2003 TENTANG SISTEM PENDIDIKAN NASIONAL. (2003). In Precambrian Research (Vol. 123). http://dx.doi.org/10.1016/j.tecto.2012.06.047%0Ahttp://www.geohaz.org/news/images/publications/gesi-report with prologue.pdf%0Ahttp://ec.europa.eu/echo/civil_protection/civil/pdfdocs/earthquakes_en.pdf%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/j.gr.2011.06.005%0Ahttp://dx.doi.




DOI: https://doi.org/10.20961/ecedj.v3i2.50290

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Early Childhood Education and Development Journal

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Early Chilhood Education and Development Journal published by 

Departement of Teacher Training of Early Childhood Education 

Jalan Slamet Riyadi 449 Surakarta

Email: ecedjournal@gmail.com

Telp : (0271) 719 573

 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License