HUBUNGAN PARENTING STYLE OLEH WORKING MOTHER TERHADAP SIKAP TANGGUNG JAWAB ANAK USIA 5-6 TAHUN
Abstract
Parenting style merupakan suatu cara orang tua dalam membimbing, merawat, dan melatih anak untuk mencapai kemandirian serta membangun karakter anak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara parenting style working mother terhadap sikap tanggung jawab anak usia 5-6 tahun pada 5 TK, Kota Surakarta. Metode yang digunakan pada penelitian ini yaitu metode kuantitatif korelasional. Sampel yang digunakan yaitu sebesar 36 sampel, adapun subjek penelitian terdiri dari working mother dan anak usia 5-6 tahun pada 5 TK di Kota Surakarta. Pengukuran data pada penelitian ini menggunakan bantuan SPSS 25 for Windows. Berdasarkan pengukuran data yang dilakukan memperoleh hasil berupa adanya hubungan yang bersifat lemah dengan arah hubungan positif diantara parenting style working mother dan sikap tanggung jawab anak usia 5-6 tahun yang ditunjukan pada nilai hasil uji hipotesis yang menghasilkan nilai signifikan 0,026 < 0,05 . Berdasarkan hasil pengukuran tersebut dan dianalisis menggunakan koefisien korelasi berada dalam kategori 0,20 < 0,399 yang memiliki arti korelasi lemah. Berdasarkan uraian sebelumnya penelitian ini memiliki kesimpulan bahwa terdapat hubungan parenting style working mother terhadap sikap tanggung jawab anak usia 5-6 tahun pada 5 TK di Kota Surakarta.
Keywords
References
Nurhasanah, N., Sari, S. L., & Kurniawan, N. A. (2021). Perkembangan Sosial dan Emosional Anak Usia Dini. Mitra Ash-Shibyan: Jurnal Pendidikan Dan Konseling, 4(02), 91–102. https://doi.org/10.46963/mash.v4i02.346
Khaironi, M. (2018). Jurnal Golden Age Universitas Hamzanwadi (Pendidikan Karakter Pra Sekolah). Golden Age Universitas Hamzanwadi, 01(2), 82–89.
Permendikbud. (2014). Peraturan Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan RI Nomor137 Tahun 2014.
Vega, A. De. (2022). Peran ibu bekerja dalam menanamkan kepercayaan diri pada anak usia 4-6 tahun. Jurnal I’tibar, 6(1), 76–84.
Fatima Mohsin, K., Moni, N., Rahman, R., Akther, F., & Author, C. (2019). Impact of Mothers’ Employment on Child Development: Study in Khulna City of Bangladesh. IOSR Journal Of Humanities And Social Science (IOSR-JHSS, 24(4), 25–38. https://doi.org/10.9790/0837-2404022538
Maghfiroti, H. A., Kanzunnudin, M., & Ardianti, S. D. (2021). Pola Asuh Orang Tua dalam Perkembangan Sikap Tanggung Jawab Anak di Desa Paren Jepara. Jurnal PAJAR : Pendidikan Dan Pengajaran, 5(6), 1665–1673. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.33578/pjr.v5i6.8190
Geoffrey L. Brown, Brent A. McBride, Kelly K. Bost, and N. S. (2011). Parental Involvement, Child Temperament, and Parents’ Work Hours: Differential Relations for Mothers and Fathers. HHS Public Access, 456(7223), 814–818. https://doi.org/10.1016/j.appdev.2011.08.004
Salsabila, J., & Nurmaniah, N. (2021). Studi Tentang Sikap Tanggung Jawab Anak Usia 5-6 Tahun di TK Fajar Cemerlang Sei Mencirim. Jurnal Golden Age, 5(01), 111–118. https://doi.org/https://doiorg/10.29408/jga.v5i01.3334
Rohyati. (2015). Peningkatan Sikap Tanggung Jawab Anak Usia 5-6 Tahun melalui metode proyek di TK Tunas Ibu Kalasan.
Syifa, U. Z., Ardianti, S. D., & Masfuah, S. (2022). Analisis Nilai Karakter Tanggung Jawab Anak Dalam Pembelajaran Daring. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 8(2), 568–577. https://doi.org/10.31949/educatio.v8i2.2071
Zuhro, A. F. (2021). Tanggung jawab anak usia 5-6 tahun di masa pandemi ditinjau dari pola asuh orang tua di TK Islam Terpadu An-Nur Kebomas Gresik. Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim.
Sutisna, I. (2021). Mengenal Model Pola Asuh Baumrind. Universitas Negeri Gorontalo.
Lestari, M., & Andrian, D. (2018). Intensitas Pola Asuh Authoritative Anak Usia Dini Yang Memiliki Ibu Tenaga Kerja Wanita Terhadap Hasil Belajar Di Sekolah Di Bajang Mlarak Ponorogo Propinsi Jawa Timur. Jurnal Penelitian Ilmu-Ilmu Sosial, 19(2), 176–181.
Jannah, M., & Candra, I. (2020). Studi Komparatif Tentang Kemandirian Pada Anak Usia Taman Kanak-Kanak Ditinjau Dari Ibu Bekerja Dan Tidak Bekerja. Jurnal Jiwa, 2(13), 168–175.
Khaironi, M. (2018). Jurnal Golden Age Universitas Hamzanwadi ( Pendidikan Karakter Pra Sekolah). Golden Age Universitas Hamzanwadi, 01(2), 82–89.
Nurcahayati, T., & Adhani, D. N. (2022). Perbedaan Tingkat Pendidikan Ibu Terhadap Sikap Tanggung Jawab Anak Pasca Pandemi Covid-19. JECER (Journal Of Early Childhood Education And Research), 3(2), 46. https://doi.org/10.19184/jecer.v3i2.33764
Refbacks
- There are currently no refbacks.