Deiksis wancana dalam buku cerita “Diary of a wimpy kids/ Diary si bocah tengil” karya Jeff Kinney

Alfia Tawaffani Muslima

Abstract

Abstract: Language is very important in communicating. The formation of a language certainly does not just happen, it requires language learning and how to communicate. Linguistic science is called linguistics, and in linguistics there are several language studies such as pragmatics, syntax, semantics, and so on. And these studies usually have branches. In this research, Deixis or a branch of pragmatics is the object. Deixis is a form of language that functions as an indication of certain things or functions outside of language. In other words, a form of language can be said to be deixis if the reference, reference or reference shifts or alternates on who is the speaker and also depends on the time and place where the word is spoken. The form of deixis in the book 'Diary si Bocah Tengil' is the main source. And this research use descriptive qualitative analysis methode, so by using this method of analysis, we will get results in the form of the wancana deixis phenomenon and the form and function of the wancana deixis contained in the book.

Abstrak: Bahasa merupakan hal yang sangat penting dalam berkomunikasi. Terbentuknya suatu bahasa tentunya tidaklah terjadi begitu saja, diperlukan suatu pembelajaran bahasa dan cara berkomunikasi. Ilmu kebahasaan dinamakan linguistik, dan dalam linguistik terdapat beberapa kajian bahasa seperti pragmatik, sintaksis, semantis, serta lain sebagainya. Dan kajian-kajian tersebut biasanya memiliki cabang. Dalam penelitian ini, Deiksis atau suatu cabang ilmu pragmatik yang dijadikan objeknya. Deiksis ialah bentuk bahasa yang berfungsi sebagai penunjuk hal atau fungsi tertentu diluar bahasa. Dengan kata lain, sebuah bentuk bahasa bisa dikatakan bersifat deiksis apabila acuan, rujukan atau referensinya berpindah-pindah atau berganti-ganti pada siapa yang menjadi pembicara dan bergantung pula pada saat dan tempat dimana dituturkannya kata tersebut . Bentuk deiksis dalam buku ‘Diary si Bocah Tengil’ yang menjadi sumber utama. Dan penelitian ini bersifat analisis kualitatif deskriptif, sehingga dengan penggunaan metode analisis ini akan di dapatkan hasil berupa fenomena deiksis wancana dan bentuk serta fungsi deiksis wancana yang terdapat dalam buku tersebut.

Keywords

Deixis; Pragmatic; Story Books; Discourse

Full Text:

PDF

References

Kinney , Jeff .(2010).Diary si Bocah Tengil.Jakarta : Atria an imprint of PT Serambi Ilmu Semesta

Yule, George.(2014).Pragmatik. Yogyakarta: Pustaka Pelajar

Putrayasa, Ida Bagus. (2014). Pragmatik.Yogyakarta: Graha Ilmu

Purwo, Bambang Kaswanti. (1984). Deiksis Dalam Bahasa Indonesia. Jakarta : PN. Balai Pustaka.

Nababan, P.W.J.(1987). Ilmu Pragmatik (Teori dan penerapannya). Jakarta. Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Direktorat Jendral Pendidikan Tinggi

Sedarmayanti dan Syarifudin Hidayat.(2011). Metodologi Penelitian. Bandung. Mandar Maju

Refbacks

  • There are currently no refbacks.