DIAPERS BAGI KESEHATAN BAYI DAN LINGKUNGAN
Abstract
Bayi yang berusia 0 sampai hingga 1 tahun termasuk golongan rentan, karena memiliki sistem kekebalan tubuh yang
belum sempurna. Kekebalan tubuh yang dimiliki bayi adalah kekebalan pasif . Terpaparnya bayi terhadap antigen dapat terjadi
melalui udara, air, makanan maupun perlengkapan yang digunakan seperti alas perlindungan (diapers) terhadap enupresis
dan enkopresis. Diapers dikenal di Indonesia sejak tahun 1980 karena penggunaannya yang praktis dan mudah Penggunaan
diapers menimbulkan keluhan pada sebagian bayi diantaranya terjadinya iritasi kulit, gatal, luka, dan infeksi. Keadaan ini
disebabkan pengaruh ammonia dan uric acid pada urine, feses dan juga bahan kimia yang terdapat pada diapers. Kasus
atopic dermatitis pada bayi yang menggunakan diapers dijumpai adanya mikroba Escherichia coli (E.Coli) Klebsiela , dan
Candida. Disamping itu penggunaan diapers yang sekali pakai dapat menimbulkan masalah lingkungan karena bahan
penyusunnya adalah sintetik pulp, polychlorine dibenzodioxins, gel super absorbing polyacrylic acid dan juga plastik .
Kata kunci : bayi, diapers, iritasi, infeksi, masalah lingkungan
belum sempurna. Kekebalan tubuh yang dimiliki bayi adalah kekebalan pasif . Terpaparnya bayi terhadap antigen dapat terjadi
melalui udara, air, makanan maupun perlengkapan yang digunakan seperti alas perlindungan (diapers) terhadap enupresis
dan enkopresis. Diapers dikenal di Indonesia sejak tahun 1980 karena penggunaannya yang praktis dan mudah Penggunaan
diapers menimbulkan keluhan pada sebagian bayi diantaranya terjadinya iritasi kulit, gatal, luka, dan infeksi. Keadaan ini
disebabkan pengaruh ammonia dan uric acid pada urine, feses dan juga bahan kimia yang terdapat pada diapers. Kasus
atopic dermatitis pada bayi yang menggunakan diapers dijumpai adanya mikroba Escherichia coli (E.Coli) Klebsiela , dan
Candida. Disamping itu penggunaan diapers yang sekali pakai dapat menimbulkan masalah lingkungan karena bahan
penyusunnya adalah sintetik pulp, polychlorine dibenzodioxins, gel super absorbing polyacrylic acid dan juga plastik .
Kata kunci : bayi, diapers, iritasi, infeksi, masalah lingkungan
Full Text:
PDFRefbacks
- There are currently no refbacks.