PENINGKATAN NILAI EKONOMIS DAN DAYA SAING PRODUK AGRARIS MELALUI PENDIDIKAN KREATIF BERBASIS MASYARAKAT DI KELURAHAN DELINGAN, KARANGANYAR

Muhamad Iqbal Febriansyah, A’la Mufadilah, Fathia Rizka Tathma, Milati Jaisyul’usrah Sirojd, Refiana Nafis Safiera, Riska Fenoria Aprilia, Suci Wahyu Rahmandani, Muhammad Nashir, Prabang Setyono, Widhi Himawan, Natasha Nancy

Abstract

Kapasitas teknis pengolahan lanjut hasil panen menjadi sekat bagi upaya peningkatan ekonomi dan kesejahteraan petani. Kondisi tersebut ditemukan pula pada masyarakat tani pada lokasi pengabdian di Kelurahan Delingan, Karanganyar. Hal tersebut bersumber dari rendahnya tingkat kepedulian dan partisipasi warga dalam pendidikan formal maupun non formal, termasuk pada pendidikan usia dini dan remaja. Tujuan kegiatan pengabdian ini adalah melaksanakan peningkatan kapasitas pengolahan pertanian dan perekonomian masyarakat melalui pendidikan berbasis masyarakat. Metode yang digunakan dalam kegiatan pengabdian adalah : pendidikan berbasis masyarakat, metode difusi ipteks, dan workshop. Hasil kegiatan pengabdian ini berupa pelaksanaan  program kerja yang terdiri dari  : pembuatan pupuk kompos, penanaman bibit tanaman, penanaman tanaman hias dengan jelly warna – warni (hydrogel), dan pengolahan nugget sayuran, serta 2 program penunjang (forum belajar dan BTQ). Kesimpulan dari seluruh kegiatan ini adalah bahwa kegiatan tersebut telah terlaksana dengan baik namun perlu dilakukannya pengawasan secara langsung oleh pemerintah setempat agar warga tetap konsisten dalam membangun Kelurahan Delingan.  

Full Text:

PDF

References

Gunawan, I. 2015. Metode Penelitian Kualitatif: Teori dan Praktik. Jakarta: Bumi Aksara

Henderson, R.M., Reinert, S.A., Dekhtyar, P. and Migdal, A. 2018. Climate Change in 2018 : Implications in Business. Harvard Business School Publishing. Boston.

Intergovernmental Panel on Climate Change. 2014. Climate Change 2014 : Synthesis Report. Contribution of Working Groups I, II and III to The Fifth Assesment Report of The IPCC (Core Writing Team, R.K Pachauri and L.A Meyer (eds.)). IPCC. Geneva.

Kemenristekdikti. 2016. Panduan Pelaksanaan Penelitian dan Pengabdian Pada Masyarakat di Perguruan Tinggi Edisi XI tahun 2015

Nashihuddin, W. 2016. Konsep Kegiatan Difusi Informasi Ilmiah Bidang Iptek Untuk Daerah. Pusat dokumentasi dan Informasi Ilmiah LIPI.

Nugroho, M.S., Prijono, S., dan I.M. Sudiana. 2018. Pengaruh aplikasi hydrogel dan kompos terhadap retensi air dan pertumbuhan tanaman sorghum pada ultisol. Jurnal Tanah dan Sumberdaya Lahan 5 (1) : 801-810

Rozi, F dan Heriyanto. 2012. Efektivitas Difusi Teknologi Varietas Kedelai di Tingkat Petani. Buletin Palawija 24 : 49-56

Sari, S. dan Achmar, M. 2018. Hidrogel sebagai media tanam alternatif untuk meningkatkan nilai estetika tanaman hias dan ruangan unik. Integritas Jurnal Pengabdian 2 (2) : 101

SE Rektor No.312/J27/KN/1998 tentang Penangguhan pelaksanaan KKN UNS

SK Rektor No. 599/J27/PP/2004 tentang KKN menjadi mata Kuliah Kerja Pengabdian Masyarakat (KKPM) , dengan status mata kuliah intrakurikuler pilihan 2 SKS.

SK Rektor UNS No : 491/UN27/PP/2011, KKN tentang mata kuliah wajib bagi mahasiswa S1, dengan bobot 2 SKS.

SK Rektor No: 38/UN27/HK/2012 tentang penyelenggaraan KKN Wajib dikelola oleh Unit Pengelola Kuliah Kerja Nyata (UPKKN) LPPM.

Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional Pasal 20.

Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi Pasal 45

Refbacks

  • There are currently no refbacks.