EFEKTIFITAS KEPEMIMPINAN VOKASI UNTUK PRODUKTIVITAS PEMBANGUNAN SUMBER DAYA MANUSIA DI BALAI LATIHAN KERJA

Ilham Akbar Darmawan, Didik Aribowo, Desmira Desmira, Ratna Ekawati

Abstract


Pendidikan vokasi adalah bidang pendidikan yang menekankan tujuan pendidikan pada kemampuan dan skill sebagai bekal bagi peserta didik untuk melanjutkan kehidupan. Institusi pengelola pendidikan vokasi –dalam hal ini Balai Latihan Kerja (BLK)- harus memiliki pengelolaan yang baik dan efektif dalam menjalankan program. Kajian ini bertujuan untuk mengetahui aspek-aspek yang harus diperhatikan dalam pengelolaan pendidikan vokasi sebagai wujud pembangunan sumber daya manusia. Dari berbagai literatur yang dikaji, terdapat beberapa faktor yang mempengaruhi pencapaian keberhasilan dalam pengelolan pendidikan vokasi antara lain: kepemimpinan dan tipe instansi pendidikan, penguasaan dan kompetensi, gender, dan kondisi masyarakat dan sosial budaya. Berbagai faktor tersebut, secara teoritis ternayata sangat berpengaruh terhadap efektifitas kepemimpinan dan juga produktivitas dalam pembangunan sumber daya manusia.

Keywords


efektifitas, kepemimpinan, sumber daya manusia, balai latihan kerja

Full Text:

PDF
rticle

References


Avery, Gayle C. (2004) Understanding Leadership. London, SAGE Publications

Beck, J. D. W. & Yeager, N. M. (1994). The Leader's Window: Mastering the Four Styles of Leadership to Build High-Performing Teams. New York: John Wiley & Sons, Inc.

Dimmock, Clive & Walker, Allan. (2005). Educational Leadership: Culture and Diversity. London: SAGE Publication Ltd

Halim, Rosnarizah Abdul. (2015). Kepemimpinan Distributif, Faktor Kontekstual dan Efikasi Kendiri. Jurnal Kepemimpinan Pendidikan, Bil.2, Isu 4

Hallinger, Bickman, L., & Davies, K. (1996). School context, principal leadership and student achievement. Elementary School Journal, 96(5), 527 - 549.

Hofstede, G. H. (1991). Cultures and Organizations: Software of the Mind. London: McGraw Hill.

ILO. (2011). Balai Latihan Kerja di Indonesia: Jalan Pintas Menuju Revitalisasi. Program Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi dalam rangka memperkuat sistem BLKI yang didukung oleh ILO. Jakarta: International Labour Organization.

MacBeath, J. (2005). Leadership as distributed: A matter of practice. School leadership and management, 25(45), 349 - 362.

Philips, Knut Mitchell, D. E., & Tucker, S. (1992). Leadership as a way of thinking. Educational Leadership. 49. 30-35.

Regina, (2010) Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Motivasi dan Disiplin Kerja

terhadap Kinerja Karyawan (Studi pada PT Sinar Santosa Perkasa

Banjarnegara). Skripsi Universitas Diponegoro Semarang.

Seagren, A. T., Wheeler, D. W., Creswell, J. W., Miller, M. T. & VanHom-Grassmeyer, K. (1994). Academic Leadership in Community Colleges. Lincoln: University of Nebraska Press.

Sehfudin, Arif. (2011). Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Komunikasi Organisasi dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan. FE Undip Semarang.

Spillane, J. P. (2006). Distributed Leadership. San Francisco: John Wiley & Sons.

Sunarcaya, Putu. (2008). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kinerja

Pegawai Di Lingkungan Dinas Kesehatan Kabupaten Alor Nusa

Tenggara Timur. Tugas Akhir Program Magister (TAPM). Universitas Terbuka Jakarta.

Syariati, Ali (1987). Tugas Cendikiawan Muslim. Jakarta: Penerbit CV. Rajawali

Tucker, A. (1992). Chairing the academic department: Leadership among peers. (3rd

ed.) New York: American Council on Education/Macmillan Series on Higher

Education.

Wonacott, Michael E. (2001). Leadership Developmen in Career and Technical Education. ERIC Digest, EDO-CE-01225

Zed, Mestika (2008). Metode Penelitian Kepustakaan, Jakarta: Yayasan Obor Indonesia




DOI: https://doi.org/10.20961/jiptek.v12i2.32746

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Ilham Akbar Darmawan, Didik Aribowo, Desmira Desmira, Ratna Ekawati

View My Stats

Lisensi Creative Commons
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.