PENYEBARAN BERITA HOAKS COVID-19 DI MEDIA SOSIAL (Studi Netnografi di Tiga Grup Facebook)

Dina Azkia Putri Nst, Ressi Dwiana, Selamat Riadi

Abstract

Penyebaran berita hoaks kian hari makin marak di media sosial, terlebih pada saat masa pandemi Covid-19. Wabah Covid-19 (Coronavirus Disease) ini telah menjadi pandemi global yang melanda lebih dari 200 negara di dunia. Penyebaran berita hoaks Covid-19 ini tak hanya ada di beranda Facebook, namun di grup-grup Facebook. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis konten penyebaran berita hoaks Covid-19 di tiga grup Facebook. Ketiga grup Facebook terdiri dari Info Medan Terkini (IMT), SUMUT TERKINI, serta KABAR SUMATERA UTARA ~NUSANTARA. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode netnografi, yang mana studi ini berfokus pada pemahaman di ruang siber. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, dan wawancara sebagai teknik triangulasi. Hasil penelitian ini menemukan 7 berita hoaks Covid-19 di grup Facebook, serta hoaks ada kaitannya dengan teori konspirasi. Bentuk berita hoaks kesehatan tentang Covid-19 seperti Konten yang Menyesatkan dan Konteks yang Salah juga ditemukan di tiga grup. Begitupun reaksi para anggota grup yang mengundang berbagai reaksi seperti sedih, marah, prihatin pada saat menerima berita Covid-19, yang pada faktanya adalah hoaks tanpa menyaring dan menyeleksi informasinya terlebih dahulu dari sumber yang kredibel. Hal ini menjadikan berita hoaks Covid-19 semakin menyebar luas di grup-grup Facebook.

Keywords

Hoaks; Covid-19; Grup Facebook; Netnografi

References

Adiprasetio, Dkk. 2017. Hoax, Reproduksi dan Persebaran: Suatu Penelusuran Literatur. Program Studi Jurnalistik, Fakultas Ilmu Komunikasi, Universitas Padjadjaran. Vol. 1, No. 4.

Adnan, A.W. (27 Oktober 2019). Mengenal Tujuh Jenis Hoaks dalam [https://m-medcom-id.cdn.ampproject.org/v/s/m.medcom.id/amp/4KZ6rAqK-mengenal-7-jenis-hoaks?amp_gsa=1&amp_js_v=a9&usqp=mq331AQKKA] diakses 2 April 2022. Pukul 14:32 WIB

Alam, Dippo 2021. Kaitan Teori-Teori Konspirasi Dengan Penyebaran Hoaks dan Pemidanaan Bagi Pembuat dan Penyebarnya. “Supremasi Hukum” Vol. 17, No. 2.

Chumairoh, Hanik, 2020. Ancaman Berita Bohong di Tengah Pandemi Covid-19. Program Studi Pemikiran Politik Islam IAIN Kudus. Vol.3 No.1.

Covid19.go.id. (25 Januari 2021). [SALAH] Karena Disuntik Vaksin, Dokter di Palembang Meninggal dalam [https://covid19.go.id/p/berita/salah-karena-disuntik-vaksin-dokter-di-palembang-meninggal] diakses 3 Februari 2022. Pukul 19:04 WIB

Edy, Sarwo & Florina, Ike Desi. 2021. Analisis Sebaran Hoaks pada Facebook Perihal Info Seputar Covid-19. JURNAL SIGNAL Vol. 10, No 2.

Facebook Business Help Center.(______). About Facebook Groups dalam [https://id-id.facebook.com/business/help/786348878426465?id=939256796236247] diakses 7 Juli 2021. Pukul 18:14 WIB

Faturohmah, Trina Nur & Salim, T. A. S. 2022. Perilaku Masyarakat Terhadap Penyebaran Hoax Selama Pandemi Covid-19 Melalui Media di Indonesia: Tinjauan Literatur. Vol. 6, No. 1.

Hamidati, Anis, dkk. (2011). Komunikasi 2.0 Teoritisasi dan Implikasi. Yogyakarta: Mata Padi Pressindo.

Hidayatun, Vicky Alifia, 2021. Pengaruh Informasi “Hoax” Terhadap Tingkat Kecemasan Masyarakat Surakarta Selama Pandemi Covid-19. Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Juditha, Christiany. 2020. Perilaku Masyarakat Terkait Penyebaran Hoaks Covid-19. Balai Pengembangan SDM dan Penelitian Komunikasi dan Informatika Manado, Kementerian Komunikasi dan Informatika RI Jurnal Pekommas, Vol.5, No.2.

Junaedi, Fajar. (2019). Etika Komunikasi di Era Siber: Teori dan Praktik. Depok: PT RajaGrafindo Persada.

Kalia, Ba’its Shalu Chandani, 2021. Analisis Penyebaran Berita Hoaks Pandemi Covid-19 di Bondowoso Melalui Facebook. Universitas Muhammadiyah Jember.

Kozinets, Robert V. (2010). Netnography: Doing Ethnographic Research Online. Los Angeles | London | New Delhi | Singapore | Washington DC: SAGE.

Kominfo.go.id (2 Oktober 2021). Penanganan Sebaran Konten Hoaks COvid-19 dalam [https://www.kominfo.go.id/content/detail/44822/penanganan-sebaran-konten-hoaks-covid-19-minggu-02102022/0/infografis] diakses 22 Oktober 2022. Pukul 20:05 WIB

Masrudi, 2019. Hoax, Media Baru dan Daya Literasi Kita. Prodi Komunikasi dan Penyiaran Islam. UIN Sunan Gunung Djati Bandung. Orasi:,Jurnal Dakwah dan Komunikasi. Vol.10, No.2.

Nasrullah,(2015). Media Sosial: Perspektif Komunikasi, Budaya dan Sosioteknologi di Internet. Bandung: Simbiosa Rekatama Media.

Nasrullah, (2017). Etnografi Virtual: Riset Komunikasi, Budaya dan Sosioteknologi di Internet. Bandung: Simbosa Rekatama Media.

Nugraha, Tisna Muhammad. 2019. Hoax di Media Sosial Facebook: Antara Edukasi dan Propaganda Kepentingan. JSWC Jurnal Sosiologi Walisongo). Vol.3, No.1.

Putri, Rizka Alya, 2018. Perilaku Bermedia Sosial Anggota Komunitas Virtual (Studi Netnografi pada Anggota Special Agents Batch 2 Do Something Indonesia). Universitas Muhammadiyah Malang.

Rayani, Dewi & Purkoti, D. N. S. 2020. Kecemasan Keluarga Lansia Terhadap Berita Hoax Dimasa Pandemi COVID-19. Jurnal Bimbingan dan Konseling. Vol. 5 No. 1. 906.

Serra, Annisa, 2019. Studi Netnografi Aksi Beat Plastic Pollution oleh United Stations Environment Di Instagram. London School of Public Relations, Intiland Annex Tower 9th Floor. Jurnal ASPIKOM, Vol.3, No.6.

Simarmata, Janner, dkk. (2019). Hoaks dan Media Sosial: Saring sebelum Sharing. Yayasan Kita Menulis.

Sugiyono, (2012). Metode Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono, (2015). Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&G). Bandung: CV. Alfabeta.

Sugiyono, (2018). Metode Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sumut Terkini- facebook group. (24 Januari 2021). Wadduh… dalam [https://www.facebook.com/groups/1773661982727904/permalink/3729016513859098] diakses pada 3 Februari 2022. Pukul 18:54 WIB

Tamburaka, Apriadi, (2013). Literasi media: cerdas bermedia khalayak media massa. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Webmaster Mafindo. (21 November 2020). Executive Summary 15/2020: “Pemetaan Hoaks COVID-19 Semester 2020 dalam [https://www.mafindo.or.id/blog/2020/11/21/executive-summary-15-2020-pemetaan-hoaks-covid-19-semester-i-2020/] diakses 23 Oktober 2022. Pukul 08:26 WIB

Refbacks

  • There are currently no refbacks.