PENDAMPINGAN BELAJAR DAN PENGEMBANGAN KREATIVITAS ANAK PADA MASA PANDEMI MELALUI PEMBUATAN MASKER TIE DYE
Abstract
Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan kreativitas anak- anak di wilayah Desa Tohudan melalui pelatihan pembuatan masker tie dye. Kegiatan pengabdian dilaksanakan secara langsung melalui focus group discussion, praktik pembuatan masker tie dye, pendampingan, serta evaluasi kegiatan. Partisipasi dan antusiasme anak- anak dalam kegiatan tersebut sangat baik, seluruh peserta aktif bertanya dan mengikuti instruksi yang diberikan. Dampak dari kegiatan praktik pembuatan masker tie dye tersebut mampu meningkatkan kreativitas dan keterampilan anak- anak di masa pandemi, mereka mampu berkreasi melalui pola- pola yang mereka bentuk dalam masker. Kegiatan pengembangan kreativitas melalui pembuatan masker tie dye diharapkan dapat memberikan bekal keterampilan kepada anak usia sekolah dasar yang dapat mereka manfaatkan di masa depan.
Full Text:
PDFReferences
Kemendikbud. 2020. Kemendikbud Imbau Pendidik Hadirkan Belajar Menyenangkan Bagi Daerah yang Terapkan Belajar di Rumah. Artikel Publikasi. Diakses melalui https://www.kemdikbud.go.id/main/blog/2020/03/kemendikbud-imbau-pendidik-hadirkan-belajar-menyenangkan-bagi-daerah-yang-terapkan-belajar-di-rumah
World Health Organization. Naming the coronavirus disease (COVID-19) and the virus that causes it [Internet]. Geneva: World Health Organization; 2020. Diakses melalui: https://www.who.int/emergencies/diseases/novelcoronavirus-2019/
Refbacks
- There are currently no refbacks.