“Link and Macht” Kurikulum Pendidikan Tinggi Dengan Kebutuhan Dunia Kerja
Abstract
Masalah pengangguran di Indonesia sudah sangat mengkhawatirkan. Lulusan pendidikan tinggi penyumbang pengangguran terdidik yang cukup banyak, hal ini dibuktikan dengan banyak lulusan yang tidak bisa terserap didunia kerja. Kompetensi lulusan suatu lembaga dapat dilihat dari kurikulum yang diterapkan. Apabila lulusannya banyak yang tidak terserap, dikarenakan kompetensi lulusan kurang memenuhi kualifikasi kebutuhan dunia kerja atau tidak ada link dan macht antara kurikulum pendidikan tinggi dengan dunia kerja. Permenristekdikti sudah mengeluarkan peraturan tentang Standar Nasional Pendidikan Tinggi No. 44 tahun 2015 yang didalamnya ada capaian pembelajaran lulusan. CPL yang ditentukan dalam kurikulum seharusnya berdasar pada kompetensi yang dibutuhkan dunia kerja. Kurikulum yang ada di Pendidikan Tinggi harus sesuai dengan level KKNI yang sudah ditetapkan, sehingga lulusannya mempunyai kompetensi yang sesuai. Kajian ini untuk memaparkan keterkaitan antara kurikulum yang diberlakukan di perguruan tinggi dengan kompetensi yang dibutuhkan di dunia kerja.
Full Text:
PDFReferences
Daniel Etse Higher education curriculum for sustainability Course contents analyses of purchasing and supply management programme of polytechnics in Ghana ", International Journal of Sustainability in Higher Education, Vol. 17 Iss 2 pp. 269 – 280 www.emeraldinsight.com/1467-6370.htm
Dominique Rene Parrish, 2016. Principles and a model for advancing future-oriented and studentfocused teaching and learning. Published by Elsevier Ltd. Www.sciencedirect.com
Irina A. Chernikova Evangeline Marlos Varonis , (2016)," Designing and delivering online curriculum in higher education: riding the perfect storm ", The International Journal of Information and Learning Technology, Vol. 33 Iss 3 pp. 132 – 141.
Lisette Wijnia, Eva M. Kunst, Marianne van Woerkom, Rob F. Poell. 2016 Team learning and its association with the implementation of competence-based education journal homepage: www.elsevier.com/locate/tate
Maureen Tam . 2014. " Outcomes-based approach to quality assessment and curriculum improvement in higher education ", Quality Assurance in Education, Vol. 22 Iss 2 pp. 158 - 168 www.emeraldinsight.com/0968-4883.htm
Nicoleta Dut, Elena Rafailaa. 2014. Training the competences in Higher Education – a comparative study on the development of relational competencies of university teachers. Published by Elsevier Ltd. Open access under CC BY-NC-ND license
Peraturan menteri pendidikan pendidikan dan kebudayaan republik indonesia nomor 70 tahun 2013 tentang kerangka dasar dan struktur kurikulum sekolah menengah kejuruan/madrasah aliyah kejuruan
Peraturan menteri riset, teknologi, dan pendidikan tinggi republik indonesia Nomor 44 tahun 2015 Tentang Standar nasional pendidikan tinggi.
Peraturan Presiden No. 8 tahun 2012 tentang Kerangka Kualifikasi Nasional Inconesia.
Panduan penyusunan kurikulum pendidikan tinggi kementerian riset, teknologi dan pendidikan tinggi direktorat jenderal pembelajaran dan kemahasiswaan direktorat pembelajaran 2016.
Refbacks
- There are currently no refbacks.