Hubungan Keseimbangan dan Kekuatan Otot Tungkai Terhadap Kemampuan Servis pada Permainan Sepak Takraw Mahasiswa Penjas Semester IV di Unimuda Sorong
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat hubungan keseimbangan dan kekuatan otot tungkai terhadap kemampuan servis pada permainan sepak takraw mahasiswa PENJAS di UNIMUDA Sorong. Penelitian ini merupakan jenis penelitian korelasional. Variabel X dalam penelitian ini yaitu Keseimbangan (X1), Kekuatan Otot Tungkai (X2) variable Y yaitu Kemampuan Servis (Y). Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh angkatan VIII mahasiswa PENJAS UNIMUDA Sorong sebanyak 116 mahasiswa, dengan sampel penelitian 33 putra yang terdaftar sebagai mahasiswa PENJAS UNIMUDA Sorong dengan teknik pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling.Teknik pengumpulan data berupa observasi, dan dokumentasi. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan dapat diperoleh suatu kesimpulan bahwa terdapat hubungan keseimbangan terhadap kemampuan servis pada mahasiswa PENJAS semester IV di UNIMUDA Sorong, hal ini ditunjukan pada nilai R Square sebesar 00,90% terdapat hubungan kekuatan otot tungkai terhadap kemampuan servis pada permainan sepak takraw mahasiswa PENJAS semester IV di UNIMUDA Sorong, hal ini di tunjukan pada nilai R Square sebesa 00.50%, terdapat hubungan keseimbangan dan kekuatan otot tungkai terhadap kemampuan servis pada permainan sepak takraw mahasiswa PENJAS semester IV di UNIMUDA Sorong dengan nilai R Square sebesar 01.90%, selebihnya dipengaruhi faktor lain di luar penelitian.
Kata Kunci : Keseimbangan dan Kekuatan Otot Tungkai, Servis Permainan Sepak Takraw.
Full Text:
PDFReferences
Arikunto Suharsimi (2006).Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Rineka.Cipta: Jakarta.
Amung Ma’mun Dan Yudha M. Saputra. (2000). Perkembangan Gerak Dan Belajar Gerak. Jakarta: Direktorat Departemen Pendidikan Dan Kebudayaan.
Depdiknas. (2003). Permainan Tenis Meja. Jakarta Depdiknas 2003.
Hananto, H., P dan Rachman, H., A (2013). Keterampilan Bermain Sepaktakraw Atlet Pelajar DIY: The Ability of Playing Sepaktakraw the Student Athletesof the special Region of Yogyakarta. Jurnal Keolahragaan.Vol.1, No.2:142-153
Halim, Nur Ichsan.(2011). Tes dan Pengukuran Kesegaran Jasmani. Makasar: Badan Penerbit Universitas Negeri Makasar.
Ismaryati. (2006). Test dan Pengukuran Olahraga. Solo: LPP Dan UPT UNS.
Misbahuddin. 2018. Peningkatan Hasil Belajar Sepaksila Dalam Permainan Sepaktakraw Melalui Pendekatan Pembelajaran Langsung pada Murid Kelas IV SD Mis Guppi Bulu-Bulu Kabupaten Banteng. Jurnal. Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Makassar
Rusli Lutan. (2000). Pendidikan Kesehatan. Jakarta: Depdiknas
Ratno, P., dan Siahaan. J., 2018. Survey Tingkat Kebugaran Jasmani Skippe rArung Jeram Exsplore Sumatera Kabupaten Langkat. Jurnal Ilmu Keolahragaan. Vol. 17(1): 37-49
Rosti, Suwo. R., Harum. 2020. Hubungan Panjang Tungkai dan Kelenturan dengan Kemampuan Servispada Permainan Sepak Takraw. Journal Sport Sciences and Physical Education. Vol. 8, No. 1: 46-56
Ruslan. 2011. Meningkatkan Kondisi Fisik Atlet Pusat Pendidikan dan Latihan Olahraga Pelajar (PPLP) di Privinsi Kalimantan Timur. Jurnal ILARA. Vol. 11, No. 2: 45-56
Suwo. R 2020. “Corellation Between Agility and Athletes Topspin of Table Tennis in Kendari City.” JUARA: Jurnal Olahraga 5(1): 55-65.
Suwo, R. 2019. ”Pengaruh Kecepatan Reaksi Tangan, Terhadap Kemampuan Forehand Topspin (Path Analysis Pada Atlet Tenis Meja UNSIRA Karawang 2016.” Riyadhoh: Jurnal Pendidikan Olahraga 1(1): 21-25.
Sudrajat Prawirasaputra. (2000). Sepak Takraw. Jakarta: Depdikbud.
Sulaiman. (2004). Paparan Mata Kuliah Sepaktakraw. Semarang: FIK UNNES.
S hintiya, D., dan Basiran. Perbandingan latihan menggunakan Pendekatan Teknis dengan Pendekatan Taktis Terhadap Keterampilan Bermain Sepaktakraw. Jurnal Kepelatihan Olahraga. Vol. 11, No. 2: 124-132
Yusuf, Ucup, dkk. 2004. Pembelajaan permainan sepak takraw: Pendekatan Keterampilan Taktis di asmu. Jakarta: Direktorat Jendral Olahraga.
Wibowo, S. A., 2013. Upaya Peningkatan Hasil Belajar Sepak Sila Melaui Permainan Botul pada Siswa Kelas V SD Negeri Kaliwadas 03 Kecamatan Bumiayu Kabupaten Brebes. Skripsi. Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi, Fakultas Ilmu Keolahragaan, Universitas Negeri Semarang.
Refbacks
- There are currently no refbacks.