Perubahan penggunaan lahan dan faktor-faktor yang mempengaruhi di kawasan Jalan Ahmad Yani Kartasura berdasarkan persepsi masyarakat

Qonnita Putri Mulya, Istijabatul Aliyah, Galing Yudana

Abstract

Pesatnya perkembangan Kota Surakarta berdampak pada kawasan di sekitarnya. Salah satu kawasan yang terdampak adalah Kartasura di Kabupaten Sukoharjo yang berkembang pesat didukung oleh keberadaan Jalan Ahmad Yani sebagai jalan arteri primer yang melayani kegiatan dalam skala luas. Perkembangan Kartasura terlihat dari perubahan penggunaan lahan pada kawasan Jalan Ahmad Yani Kartasura. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi perubahan penggunaan lahan pada kawasan Jalan Ahmad Yani Kartasura berdasarkan persepsi masyarakat menggunakan analisis skoring. Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan deduktif dengan menggunakan kuesioner untuk memperoleh persepsi masyarakat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perubahan penggunaan lahan pada kawasan penelitian terjadi karena faktor-faktor peluang ekonomi, ketersediaan sarana dan prasarana, aksesibilitas, kondisi fisik lingkungan, kebijakan pengembangan, harga lahan, dan sosial ekonomi.

Full Text:

PDF

References

[1] Yunus HS. Manajemen Kota: Perspektif Spasial. Yogyakarta: Pustaka Pelajar; 2005.

[2] Badan Pusat Statistik Kabupaten Sukoharjo. Kecamatan Kartasura Dalam Angka 2018 2018.

[3] Rahayu S, Dewi U, Fitriana KN. Pengembangan Community Based Tourism Sebagai Strategi Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat di Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta. J Penelit Hum 2016;21:1–13.

[4] Badan Pusat Statistik Kabupaten Sukoharjo. Kecamatan Kartasura dalam Angka Tahun 2011 2011.

[5] Badan Pusat Statistik Kabupaten Sukoharjo. Kecamatan Kartasura dalam Angka Tahun 2015 2015.

[6] Anisah, Soedwiwahjono, Miladan N. Analisis Bentuk Perkembangan Wilayah Kecamatan Kartasura Sebagai Kawasan Strategis Cepat Tumbuh. Reg J Pembang Wil Dan Perenc Partisipatif 2017;12:111. https://doi.org/10.20961/region.v12i2.12080.

[7] Pemerintah Kabupaten Sukoharjo. Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Sukoharjo Tahun 2011-2031 2011.

[8] Pemerintah Kabupaten Sukoharjo. Rencana Detail Tata Ruang Kecamatan Kartasura Tahun 2014-2034 2014.

[9] Sutomo F. Perubahan Penggunaan Lahan di Kecamatan Kelara dan Rumbia Kabupaten Jeneponto. J Ecosolum 2019;8:27–33. https://doi.org/10.20956/ecosolum.v8i1.6896.

[10] Jayadinata JT. Tata Guna Tanah dalam Perencanaan Pedesaan Perkotaan & Wilayah. Bandung: ITB Press; 1999.

[11] Baja S. Perencanaan Tata Guna Lahan dan Pengembangan Wilayah: Pendekatan Spasial dan Aplikasinya. Yogyakarta: Penerbit Andi; 2012.

[12] Arifia D, Soedwiwahjono, Utomo RP. Pengaruh Perkembangan Kegiatan Perdagangan dan Jasa terhadap Perubahan Penggunaan Lahan di Kawasan Solo Baru. Arsitektura 2017;15:1–9. https://doi.org/10.20961/arst.v15i1.11378.

[13] Marangkup H, Ulin E. Identifikasi Pola Pengembangan Daerah Pinggiran dan Pola Jaringan Jalan Kota Semarang. Universitas Diponegoro, 2006.

[14] Sadyohutomo M. Penatagunaan Tanah Sebagai Sub Sistem dari Penataan Ruang. Yogyakarta: Aditya Media; 2006.

[15] Wahyunto A, Priyono A, Sunaryo. Studi Perubahan Penggunaan Lahan Sub DAS Citarik, Jawa Barat dan DAS Kaligarang, Jawa Tengah. Semin. Nas. Multifungsi Lahan Sawah, Bogor: Balai Penelitian Tanah, Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian, Kementerian Pertanian; 2001.

[16] Putra IKJ. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Perubahan Penggunaan Lahan di Kota Mataram. Universitas Diponegoro, 2003.

[17] Sitorus SRP. Evaluasi Sumberdaya Lahan. Bandung: Penerbit Tarsito; 2004.

[18] Sari YA, Dewanti. Perubahan Penggunaan Lahan dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi di Sekitar Area Panam Kota Pekanbaru. Semin. Nas. Geomatika, Bogor: Badan Informasi Geospasial; 2019, p. 751. https://doi.org/10.24895/sng.2018.3-0.1034.

[19] Yamin M. Strategi Pembelajaran Berbasis Kompetensi. Jakarta: Gaung Persada Press; 2005.

[20] Purwanto EA, Sulistyastuti DR. Metode Penelitian Kuantitatif: Untuk Administrasi Publik dan Masalah-Masalah Sosial. Yogyakarta: Gava Media; 2011.

[21] Pemerintah Kabupaten Sukoharjo. Daftar Himpunan Ketetapan dan Pembayaran Pajak Bumi Bangunan Perdesaan dan Perkotaan Kabupaten Sukoharjo Tahun 2018 2018.

[22] Pemerintah Kabupaten Sukoharjo. Perubahan atas Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Sukoharjo Tahun 2011-2031 2018.

[23] Pemerintah Kabupaten Sukoharjo. Rencana Detail Tata Ruang Kawasan Perkotaan Kecamatan Kartasura Tahun 2020-2039 2020.

[24] Utoyo B. Dinamika Penggunaan Lahan di Wilayah Perkotaan (Studi di Kota Bandar Lampung). Semin. Hasil-Hasil Penelit. dan Pengabdi. Kpd. Masy., Lampung: FISIP Universitas Lampung; 2012, p. 142–55.

Refbacks