Analisis Wacana Berita ‘Fenomena Asap Karhutla’ di Portal Berita Online Tirto.id (Aspek Penanda Substitusi)

Rudiyanto Rudiyanto, Dzakyy M. Ridha, Dea L. Shalehalistya, Sumarlam Sumarlam

Abstract

Abstract: The study aims act describing substitution and function of discourse news “Fenomena Asap Karhutla” in Tirto.id online news. The study uses discourse approach that microstructural. The study is qualitative descriptive. Data of the study is grammatical aspect of substitution. Data source of the study is writing discourse in Tirto.id online news. The data collection is reading and record technique. The analysis method is referent and distributional with data sorting has substitution of news discourse “Fenomena Asap Karhutla” in Tirto.id online news. The result of this study is described forms of grammatical aspect that substitution. The substitution aspects are word, phrasal and clausal or sentence of substitution. Use the substitution aspect are functioning to 1) building the news discourse from sense understanding and 2) presenting varied news item.

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan aspek penanda substitusi dan fungsi dalam wacana berita “Fenomena Asap Karhutla” di Portal berita Online Tirto.id. Penelitian ini menggunakan pendekatan wacana berupa mikrostruktural Penelitian ini bersifat deskriptif  kualitatif. Data penelitian ini adalah  aspek  penanda gramatikal berupa substitusi. Sumber data berupa wacana tertulis dalam Portal berita Online Tirto.id. Teknik pengumpulan data adalah teknik simak dan catat. Metode analisis menggunakan metode padan dan distribusional dengan memilah data yang memiliki penanda substitusi pada wacana berita “Fenomena Asap Karhutla” di Portal berita Online Tirto.id. Hasil penelitian ini adalah mendeskripsikan bentuk penggunaan aspek penanda gramatikal berupa substitusi. Aspek penanda substitusi ini berupa substitusi kata, frasal dan klausal atau kalimat. Penggunaan penanda substitusi ini berfungsi untuk 1) membangun keutuhan wacana berita dari segi pemahaman makna dan 2)  menghadirkan teks berita yang variatif.

Keywords

Discourse; news; substitution

Full Text:

PDF

References

Aisah, I Wayan Pastika, & I.G.N.K Putrayasa.(2017). Kohesi dan koherensi paragraf pada teks tribun news dalam jaringan (Daring). Jurnal Humanis: Vol. 20, No . Agustus 2017 https://ojs.unud.ac.id/index.php/sastra/article/view/33060

Briggs, A., and Burke, P.(2006). Sejarah sosial media: dari gutenberg sampai internet. Jakarta: Yayasan Obor Indonesia

Hanafiah, W.(2014). Analisis kohesi dan koherensi pada wacana buletin jumat. Epigram: Vol1, No. 2, Oktober 2014:135-152 http://jurnal.pnj.ac.id/index.php/epigram/article/view/676

Heny I., Edy, S., & Kenfitria.(2018).Analisis bentuk kohesi dan koherensi wacana berita dalam majalah panjebar semangat sebagai materi pembelajaran bahasa jawa di smp.Jurnal Kata:Vol. 2, No. I, Mei 2018

https://ejournal.kopertis10.or.id/index.php/kata/article/view/3300

Kridalaksana, H. (200)8. Kamus Linguistik. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama

Santosa, R.(2017). Metode penelitian kualitatif kebahasaan. Surakarta: UNS Press

Sholikhati, I.N., dan Mardikantoro, B.H.(2017). Analisis tekstual dalam konstruksi wacana berita korupsi di metro tv dan net dalam perspektif analisis wacana kritis norman fairclough.Seloka. Vol 6 No 2 (2017): Agustus 2017 https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/seloka/article/view/17276

Sumarlam. (2019). Teori dan praktik analisis wacana. Surakarta: bukuKatta

Sutopo, HB .(2002). Metode penelitian kualitatif. Surakarta: Universitas Sebelas Maret Press

Widiatmoko, W.(2015).Analisis kohesi dan koherensi wacana berita rubrik nasional di majalah online detik.Jurnal Sastra Indonesia.Vol. 4, No. I, Agustus 2015

https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/jsi/issue/view/702

Refbacks

  • There are currently no refbacks.