PENERAPAN STRATEGI PDEODE DALAM MENGATASI MISKONSEPSI DAN MENINGKATKAN KETRAMPILAN BERPIKIR KRITIS PADA BOTANI TUMBUHAN RENDAH

Tabitha Sri Hartati Wulandari

Abstract

Era globalisasi abad 21 ini menuntut sumber daya manusia berkualitas yang  mampu menguasai konsep-konsep
dasar sains, matematika, rekayasa, dan teknologi agar dapat berpikir kritis  tentang dunia ini dan membuat keputusan cerdas
dalam isu-isu pribadi dan kemasyarakatan. Untuk menerima tantangan tersebut pemahaman konsep yang benar dan berpikir
kritis  terhadap suatu materi ajar sangat dibutuhkan, namun dalam mata kuliah botani tumbuhan rendah masih terdapat
miskonsepsi  (kesalahan konsep), dan berakibat rendahnya kemampuan berpikir kritis mahasiswa. PDEODE  merupakan
strategi belajar yang tepat untuk membenahi miskonsepsi dan sekaligus meningkatkan ketrampilan berpikir kritis.
 
Kata Kunci: Miskonsepsi, Berpikir Kritis, Botani Tumbuhan Rendah, PDEODE

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.