Reformasi Cash Waqaf: Upaya Meningkatkan Pendanaan Masyarakat Melalui Cash Waqaf Link Sukuk Digital

Agel Cahyo Putro, Aguk Triyanto, Vika Annisa Qurrata

Abstract

Cash Waqaf Link Sukuk (CWLS) merupakan salah satu instrument investasi dalam bidang sosial. CWLS di keluarkan dikarenakan tersebarnya asset waqaf diseluruh Indonesia, akan tetapi asset tersebut kurang dimanfaatkan. CWLS yang dikeluarkan berkolaborasi antara bank yang ada di Indonesia, Kementeriaan Keuangan, Menteri Agama, Badan Waqaf Indonesia dan Lembaga Keuangan Syariah selaku sebagai Penerima Waqaf uiang (LKS-PWU). Instrument ini masih tergolong baru maka perlu upaya untuk meningkatkan agar pentyerapan pendanan dapat tercapai dengan maksimal.Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui upaya meningkatkan pendanaan masyarakat melalui Cash Waqaf Link Sukuk (CWLS). Dengan menggunakan metode kualitatif yang mendiskripsikan dan manganalisa fenomena, peristiwa, aktivitas sosial, sikap, kepercayaan, persepsi, pemikiran orang secara individu maupun kelompok. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat upaya dalam meningkatkan pendanaan Cash Waqaf Link Sukuk (CWLS).

Full Text:

PDF

References

Artikel Jurnal yang Ditinjau Sejawat:

Berakon, I., & Irsad, A. M. (2017). E-Payment: Inovasi Layanan Penghimpunan dan Redistribusi Wakaf Uang Berbasis Online dalam Percepatan Pembangunan Ekonomi Indonesia. Jurnal Al-Qardh, 2(1), 26-41.

Realita, T. N., & Anggoro, Y. (2019, October). Menakar Urgensi Komersialisasi Aset Wakaf Dalam Upaya Meningkatkan Nilai Manfaat Aset Wakaf Dan Kontribusinya Terhadap Perekonomian. In Seminar Nasional Manajemen, Ekonomi, Akuntansi (Vol. 1, No. 1).

Faudji, R., & Paul, W. (2020). Cash Waqf Linked Sukuk Dalam Optimalkan Pengelolaan Wakaf Benda Bergerak (Uang). Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi), 4(2), 331-348.

Hassan, N., Abdul-Rahman, A., & Yazid, Z. (2018). Developing a new framework of waqf management. International Journal of Academic Research in Business and Social Sciences, 8(2), 287-305.

Fazriah, S., Sukmadilaga, H. C., & Fitri, I. Y. (2019). Alternatif Penghimpunan Pendanaan Bank Syariah Melalui Program Wakaf Hasanah. Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi), 3(3), 168-179.

Suganda, A. D. (2014). Konsep Wakaf Tunai. ISLAMICONOMIC: Jurnal Ekonomi Islam, 5(2).

Mokthar, M. Z. (2016). Perceptions of Universiti Sains Malaysia Muslim staff on factors influencing their intention to perform cash Waqf. Journal of Islamic Studies and Culture, 4(2), 101-109.

Chowdhury, M. S. R., bin Ghazali, M. F., & Ibrahim, M. F. (2011). Economics of Cash WAQF management in Malaysia: A proposed Cash WAQF model for practitioners and future researchers. African Journal of Business Management, 5(30), 12155-12163.

Pertiwi, R. S., Ryandono, M. N. H., & Rofiah, K. (2019). Regulations and Management of Waqf Institutions in Indonesia and Singapore: A Compara

Refbacks

  • There are currently no refbacks.