PERBANDINGAN TEMA DAN MOTIF CERITA PADA SYAIR BUJANG PEREMPUAN DAN ROMEO AND JULIET

Rigita Cahyani

Sari

Abstrak Syair Bujang Perempuan dan Romeo and Juliet merupakan salah satu di antara banyakanya karya sastra yang memiliki kemiripan. Kedua karya sastra tersebut berasal dari waktu dan tempat yang berbeda. Syair Bujang Perempuan dan Romeo and Juliet memiliki persamaan tema dan motif cerita. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menjelaskan perbandingan kedua karya sastra tersebut yang tidak memiliki hubungan pengaruh-mempengaruhi. Analisis dilakukan menggunakan kajian sastra bandingan. Hasil penelitian berupa kedua teks memiliki persamaan dan perbedaan pada buah pikiran, gambaran perwatakan, alur cerita, episode, latar, dan ungkapan-ungkapan. Hasil akhir penelitian juga menyinggung tentang kisah cinta pada pernikahan dalam Syair Bujang Perempuan dan Romeo and Juliet yang masih relevan dan terjadi di kehidupan masa kini. Kata kunci: Syair Bujang Perempuan, tema, motif cerita, sastra bandingan

Teks Lengkap:

PDF

Referensi

DAFTAR PUSTAKA

Braginsky, V. I. (1998). Yang Indah, Berfaedah, dan Kamal: Sejarah Sastra Melayu dalam Abad

- 19. Jakarta: INIS.

Budiman, M. (2005). Tentang Sastra Bandingan. Kalam: Jurnal Kebudayaan, 3-10.

Damono, S. D. (2009). Pegangan Penelitian Sastra Bandingan. Jakarta: Pusat Bahasa.

France, B. N. de. (2018). Malayo-Polynesien 107. Diambil 29 November 2019, dari

https://gallica.bnf.fr/ark:/12148/btv1b10027405f

Haniva, U., & Hayati, Y. (2020). Cerita Rakyat Jawa Tengah Tujuh Bidadari dari

Kayangan dengan The Swan Maidens dari London (Analisis Unsur Intrinsik Sastra

Bandingan). Diglosia, 4(1), 81.

Herdiansyah, H. (2019). Metodologi Penelitian Kualitatif untuk Ilmu-Ilmu Sosial: Perspektif

Konvensional dan Kontemporer. Jakarta: Salemba Humanika.

Kasim, R. (1996). Sastra Bandingan: Ruang Lingkup dan Metode. Medan: Universitas

Sumatera Utara Press.

Masofa, I. (2018). Comparative Literature in Faulkner’s A Rose for Emily and

Pramoedya’s Panggil Saja Aku Kartini. Dinamika: Jurnal Sastra Dan Budaya, 6(1), 1–8.

Norista, J. U. (2012). Analisis Perbandingan Struktural Novel Sang Pradjaka Karya Sardono

BS dengan Film The Monkey King. Universitas Negeri Yogyakarya.

Prastowo, A. (2012). Metode Penelitian Kualitatif dalam Perspektif Rancangan Penelitian.

Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.

Remak, H. H. H. (1990). Sastera Bandingan: Takrif dan Fungsi. Sastera Perbandingan:

Kaedah Dan Perspektif. Kuala Lumpur: Dewan Bahasa dan Pustaka.

Shakespeare, W. (2004). Romeo and Juliet (B. Raffel, Ed.). London: Yale University Press.

Syarifah, M. (2016). Hikayat Damarwulan Koleksi Royal Asiatic Society: Suntingan Teks

Disertai Analisis Sastra Bandingan. Universitas Sebelas Maret.

Uthman, S. A. (n.d.). Syair Bujang Perempuan. Batavia.

Weisstein, U. (1973). Comparative Literature and Literary Theory. Bloomington: Indiana

University Press.

Yock Fang, L. (2011). Sejarah Kesusastraan Melayu Klasik. Jakarta: Yayasan Pustaka Obor

Indonesia.

Zed, M. (2014). Metode Penelitian Kepustakaan. Jakarta: Yayasan Obor Indonesia.

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.