Efektivitas Penggunaan Media Pembelajaran Berbasisi Mobile Sebagai Upaya Peningkatan Kecakapan Siswa di Abad 21 pada Sekolah Menengah Kejuruan
Abstract
Dalam menghadapi perkembangan teknologi dan komunikasi di era modern ini, penguasaan keterampilan abad ke-21 menjadi sangat penting, seperti berpikir kritis, pemecahan masalah, komunikasi, kolaborasi, serta kreativitas dan inovasi. Keterampilan ini diakui sebagai elemen kunci untuk menciptakan lulusan perguruan tinggi yang siap menghadapi tantangan global. Masalah ini sejalan dengan kebutuhan pengembangan keterampilan abad ke-21, yang mencakup critical thinking and problem solving, communication, collaboration, dan creativity and innovation. Untuk mengatasi masalah ini, diperlukan pengembangan kurikulum yang berfokus pada persiapan masa depan dan kebutuhan industri di abad ke-21. Salah satu model pembelajaran yang dapat meningkatkan keterampilan tersebut adalah discovery learning, yang mendorong pemikiran kritis, kreativitas, dan pemecahan masalah. Namun, terdapat kendala, seperti waktu pelaksanaan dan keterbatasan teknologi, yang harus diperhatikan. Dalam konteks pembelajaran akuntansi di SMK, penelitian ini mengusulkan pengembangan model pembelajaran daring berbasis discovery learning yang dapat mendukung pengembangan keterampilan abad ke-21. Metode penelitian yang digunakan adalah metode R&D (Research and Development) untuk mengembangkan dan memvalidasi produk pembelajaran yang relevan dengan kebutuhan SMK.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Ahen, L., Cenderato, C., Florentina, F., Astuti, F. D., & Halawa, A. A. (2020). Analyzing the Use of Catholic Learning Model for the State Primary Schools in South and Southeast Pontianak. JETL (Journal of Education, Teaching and Learning), 5(1). https://doi.org/10.26737/jetl.v5i1.1649
Andayani, S. (2020). Development of Learning Tools Based on Discovery Learning Models Combined with Cognitive Conflict Approaches to Improve Students’ Critical Thinking Ability. Jurnal Penelitian Pendidikan IPA, 6(2). https://doi.org/10.29303/jppipa.v6i2.438
Arifin, Z. (2017). Mengembangkan Instrumen Pengukur Critical Thinking Skills Siswa pada Pembelajaran Matematika Abad 21. Jurnal THEOREMS (The Original Research of Mathematics), 1(2).
Gall, M. D., Gall, J. P., & Borg, W. R. (2003). Educational Research an Introduction. New York : Logman Inc, Seventh Edition.
Herawati, O. D. P., Siroj, R., & Basir, D. (2013). Pengaruh Pembelajaran Problem Posing Terhadap Kemampuan Pemahaman Konsep Matematika Siswa Kelas XI IPA SMA Negeri 6 Palembang. Jurnal Pendidikan Matematika, 4(1). https://doi.org/10.22342/jpm.4.1.312.
Husna, M. Ikhsan, S. F. (2013). Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah dan Komunikasi Matematis Siswa SMP Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share (TPS). Peluang, 1(April).
Irsal, I. L. (2020). Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis melalui Pembelajaran Penemuan Terbimbing. ARITHMETIC: Academic Journal of Math, 2(1). https://doi.org/10.29240/ja.v2i1.1488
Kollosche, D. (2017). Entdeckendes Lernen: Eine Problematisierung. Journal Fur Mathematik-Didaktik, 38(2). https://doi.org/10.1007/s13138-017-0116-x
Mahfuzah, B. A., Utomo, Y., & Munzil. (2018). Efektivitas GDL ( Guided Discovery Learning ) dan Problem Solving terhadap KBK ( Keterampilan Berpikir Kritis ) dan HOTS ( Higher Order Thingking Skills ). Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, Dan Pengembangan, 3(6).
Mulyadi, Riyadi, & Subanti, S. (2015). Analisis Kesalahan Dalam Menyelesaikan Soal Cerita Pada Materi Luas Permukaan Bangun Ruang Berdasarkan Newmans Error Analysis (NEA) Ditinjau Dari Kemampuan Spasial. Jurnal Elektronik Pembelajaran Matematika, 3(4). https://doi.org/10.31597/ja.v4i1.347
OECD. (2018). The future of education and skills Education 2030.
OECD. (2019). PISA 2018 Results (Volume I) (1st ed.). OECD. https://doi.org/10.1787/5f07c754-en
Partnership for 21st Century Skills. (2009). 21st Century Student Outcomes and Support Systems Framework for 21st Century Learning.
Setyowati, R., Sajidan, S., & Karyanto, P. (2019). Pengembangan Model Discovery Learning Using Survey Pada Materi Fungi SMA Kelas X MIPA. INKUIRI: Jurnal Pendidikan IPA, 8(1). https://doi.org/10.20961/inkuiri.v8i1.31792
Siahaan, B. Z., & Bakri, F. (2016). Pengembangan Model Pembelajaran Discovery Learning Pada Kegiatan Pembelajaran Fisika. Proseding Seminar Nasional Fisika Dan Aplikasinya, November.
Sinaga, R. F. Y., & Sinaga, N. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran Mobile Learning Berbasis Android Dengan I-Spring Suite Pada Mata Pelajaran Instalasi Motor Listrik Kelas XI Jurusan Teknik Instalasi Tenaga Listrik Di SMK Swasta Imelda Medan. JEVTE: Journal of Electrical Vocational Teacher Education, 1(1). https://doi.org/10.24114/jevte.v1i1.25046
Sutrisna, N. (2021). Analisis Kemampuan Literasi Sains Peserta Didik SMA di Kota Sungai Penuh. Jurnal Inovasi Penelitian, 1(12).
Syaputra, E., & Sariyatun, S. (2020). Pembelajaran Sejarah di Abad 21 (Telaah Teoritis terhadap Model dan Materi). Yupa: Historical Studies Journal, 3(1). https://doi.org/10.30872/yupa.v3i1.163
Winarti, W. T., Yuliani, H., Rohmadi, M., & Septiana, N. (2021). Pembelajaran Fisika Menggunakan Model Discovery Learning Berbasis Edutainment. Jurnal Ilmiah Pendidikan Fisika, 5(1). https://doi.org/10.20527/jipf.v5i1.2789
Wulandari, D. A., Murnomo, A., Wibawanto, H., & Suryanto, A. (2019). Pengembangan Mobile Learning Berbasis Android Pada Mata Pelajaran Rekayasa Perangkat Lunak Di SMK Sultan Trenggono Kota Semarang. 6(5), 577–584. https://doi.org/10.25126/jtiik.20196994
Yaiche, W. (2021). Boosting EFL Learners Critical Thinking through Guided Discovery: A Classroom-Oriented Research on First-Year Master Students. SSRN Electronic Journal. https://doi.org/10.2139/ssrn.3826506
Zakaria. (2021). Kecakapan Abad 21 Dalam Pembelajaran Pendidikan Dasar Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Dirasah, 4(2). https://doi.org/10.12928/fundadikdas.v4i1.3657
DOI: https://doi.org/10.20961/jiptek.v17i2.75523
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2024 Khusnul Hidayati, Nugroho Agung Pambudi, Indah Widiastuti
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.