CITRA MAHASISWA MENGGUNAKAN KENDARAAN (Studi Fenomenologi Mahasiswa UNS dalam Membangun Citra Menggunkaan Kendaraan Sepeda Motor)

Catur Wuri Wijayanti

Abstract

Motorcycles are still the mainstay and most affordable for the majority of Indonesian society, the two-wheeled vehicles are chosen as a means of transportation. Its practical and efficient. make a motorcycle a favorite. The use of motorcycles for daily mobility needs is very effective compared to the use of other vehicles in Indonesia. So this is what drives the number of users of motorcycles in This study discusses the image of students using the vehicle (study phenomenology student uns in building the image menggunkaan vehicle motorcycle). The purpose of this research is to Know the perspective of student thinking in building the image of the vehicle used. The concept used in this research is the role of Image, Student, Vehicle, motorcycle. The type of research used in this study is qualitative research is by using the type of phenomenology means as the science of phenomena that appear and realized by researchers. Data collection by observation method, interview and documentation. Analysis of the data obtained was analyzed using qualitative analysis method. The process of data analysis starts from tearing all the primary data obtained through interviews and observations will then be analyzed in accordance with the data obtained in the field. Then to check the data keapsaan done triangulation. Thus the results of the analysis that has been done, bahwasannya people use the motorcycle in addition to terms of usefulness and for transportation, as well as lifestyle and tools to display the image of himself through his motorcycle. Various things are not caused by motorcycle ads that indirectly affect the thoughts of consumers.

Keywords: Vehicle, Motorcycle, Image, Student.

 

Abstrak

Sepeda motor masih menjadi pilihan utama dan yang paling terjangkau untuk mayoritas masyarakat Indonesia, kendaraan roda dua dipilih sebagai transportasi yang umum digunakan. Kendaraan tersebut praktis dan efisien, membuat sepeda motor menjadi pilihan favorit. Kegunaan sepeda morot untuk mobilitas sehari – hari lebih efektif dibandingkan dengan penggunaan jenis kendaraan lainnya di Indonesia. Sehingga hal tersebut mendorong jumlah pengguna sepeda motor di Indonesia. Penelitian ini membahas mengenai citra mahasiswa yang menggunakan sepeda motor. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perspektif dari mahasiswa dalam membangun citra diri melalui sepeda motor yang digunakan. Konsep yang digunakan dalam penelitian ini adalah peran dari pencitraan, mahasiswa, kendaraan dan sepeda motor. Metode dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan menggunakan pendekatan fenomenologi. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi. Data dianalisis dengan menggunakan metode analisis kualitatif. Proses analisis data dimulai dengan memilah seluruh data primes yang diperoleh dari wawancara dan observasi dan kemudian akan dianalisis sesuai dengan data yang diperoleh dari lokasi penelitian. Untuk menguji validitas data penelitian ini menggunakan triangulasi. Kemudian hasil dari analisis yang telah dilakukan, bahwa orang menggunakan sepeda motor dalam dua ranah yakni utilitas sepeda motor sebagai alat transportasi juga sebagai gaya hidup untuk menunjukan citra diri yang ditunjukan melalui sepeda motor. Berbagai hal disebabkan oleh iklan motor yang secara langsung berdampak pada pola pikir konsumen.

Kata Kunci: Kendaraan, Sepeda Motor, Citra, Mahasiswa.

Full Text:

PDF

References

AISI.2015. Distribusi Sepeda Motor. http://motor.otomotifnet.com/read/ 2015/07/14/359706/30/9/Penjualan_Motor_Semster_1_2015__Terendah_Dalam_3_Tahun_Terakhir.

Baudrillard, Jean. 1994., Simulacra and Simulation, tran. By Sheila Faria Glaser, Michigan,USA:The University of Michigan Press.

Baudrillard, Jean. 1998. The Consumer Society; Myths and Structures, London: Sage Publications.

Engel, James et al. 1994. Perilaku Konsumen, Binarupa Aksara, Jakarta.

Tjiptono,Fandy. 1997, Strategi Pemasaran, Edisi 1, Penernit Andi, Yogyakarta.

Koran solopos edisi 30 april 2015.

Littlejohn W. Stephen. 2009. Theories of Human Communication. Jakarta: Salemba Humanika.

Pawito. 2009. Komunikasi Politik Media Massa Dan Kampanye Pemilihan. Yogyakarta: Jalasutra.

Setiadi, Nugroho J. 2003. Perilaku Konsumen Kencana. Jakarta.

Solikatun, S., & Masruroh, Y. (2018). Kemiskinan Dalam Pembangunan. Jurnal Analisa Sosiologi, 3(1).

Refbacks

  • There are currently no refbacks.