ELEMEN BUDAYA SEBAGAI DAYA TARIK WISATA DESA WISATA TUMANG, KECAMATAN CEPOGO, KABUPATEN BOYOLALI, PROVINSI JAWA TENGAH

Dimas Eko Ardyannas, Istijabatul Aliyah

Abstract

Kotagede merupakan salah satu destinasi wisata yang cukup popular di Yogyakarta dan terkenal dengan daya tariknya yang kaya akan nilai sejarah dan budaya. Karena banyaknya daya tarik berupa bangunan atau benda pusaka, sehingga muncullah citra Kotagede di kalangan wisatawan yang tidak jau dari Joglo dan bangunan tradisional lainnya. Kegiatan pariwisata dan usia atraksi yang juga sudah tua memunculkan pertanyaan apakah kondisi objek-objek tersebut masih dalam kondisi baik saat ini atau tidak. Ditambah dengan adanya pandemi yang mempengaruhi kunjungan wisatawan dan berdampak kepada pengelolaan atraksi wisata, mendorong adanya penelitian untuk mengetahui kondisi objek daya Tarik wisata budaya yang ada di Kotagede saat ini. Penelitian ini menggunakan metode campuran penelitian kualitatif dan kuantitatif dimana menggunakan kuesioner dan wawancara singkat dalam mengumpulkan data. Objek yang menjadi sampel pada penelitian ini adalah bangunan yang dapat merepresentasikan daya Tarik wisata budaya yang ada di Kotagede. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa kondisi bangunan atraksi wisata yang menjadi daya Tarik wisata budaya di Kotagede secara keseluruhan berada dalam kondisi yang baik, terutama pada kondisi kebersihan dan pemeliharaan bangunan serta tapak objek. Hal ini perlu dipertahankan jika bisa ditingkatkan lagi untuk meningkatkan kualitas objek serta melestarikan objek sebagai bangunan Pusaka Kotagede.

Kata Kunci: Kualitas, Atraksi Wisata, Daya Tarik Wisata Budaya

Full Text:

PDF

References

Geriya, w. (1995). pariwisata dan dinamika kebudayaan lokal, nasional, glonal. upada sastra.

Ichsan, b. (2019). Berita Catatan Perjalanan Duta Seni Boyolali 2018 ke Negara Skandinavia : (24) Topeng Ireng, Tarian Andalan Duta Seni. Retrieved 21 May 2020, from https://www.boyolali.go.id/detail/5466/catatan-perjalanan-duta-seni-boyolali.

putra, d. (1999). ilmu pariwisata. PT. pradya pratama.

rineka cipta. (2011). pengantar antropologi (1st ed.).

sudibyo, b. (2019). ASALE NAMA DESA TUMANG BOYOLALI. Retrieved 21 May 2020, from https://cepogo-boyolali.desa.id/berita/asale-nama-desa-tumang-boyolali/.

suyoto, e. (2019). Berita Grebeg Nyadran Cepogo, Satukan Warga di 15 Desa. Kabupaten Boyolali. Retrieved 21 May 2020, from https://www.boyolali.go.id/detail/8648/grebeg-nyadran-cepogo-satukan-warga.

wibowo, w. (2019). Tradisi Grebek Sadranan di Lereng Merapi Diserbu Warga. https://timlo.net/. Retrieved 21 May 2020, from https://timlo.net/baca/34667/tradisi-grebek-sadranan-di-lereng-merapi-diserbu-warga/.

Yudasuara, I. (2015). PENGELOLAAN DAYA TARIK WISATA BERBASIS MASYARAKAT DI DESA PECATU, KUTA SELATAN, KABUPATEN BADUNG. Jurnal Master Pariwisata (JUMPA). https://doi.org/10.24843/jumpa.2015.v02.i01.p08

Refbacks

  • There are currently no refbacks.